SuaraBogor.id - Bagi kalian yang sedang mencari tahu bagaimana cara download YouTube jadi MP3 dengan mudah, mungkin bisa menyimak artikel satu ini.
Sebab, Suarabogor.id menyajikan bagaimana cara download YouTube jadi MP3. Terkadang, kamu tidak punya waktu untuk menyaksikan video YouTube seharian.
Namun, ada cara lain untuk download YouTube jadi MP3 bisa didengarkan tanpa harus menonton videonya.
Misalnya untuk video podcast di YouTube, kita akan lebih mudah mendengarkannya secara offline dan dalam bentuk suara saja. Maka dari itu cara download YouTube jadi MP3 banyak dicari orang.
Baca Juga: Ini 3 Cara Download Video YouTube di Laptop, Cepat dan Praktis
Mengutip dari Hitekno.com -jaringan Suara.com, cara ini memungkinkan kamu mengubah video YouTube jadi MP3 sehingga bisa didengarkan secara offline dan tanpa dalam mode latar belakang. Tanpa perlu menonton video YouTube masih bisa menikmati kontennya.
Berikut cara yang bisa Anda gunakan untuk mendapatkan MP3 dari video YouTube.
Dengan Fitur YouTube Music Premium
Cara download YouTube jadi MP3 yang pertama, dan yang paling mudah, adalah dengan menggunakan fitur yang tersedia di YouTube Music Premium.
Cara ini bisa digunakan dengan sangat sederhana, dan tentu saja legal.
Baca Juga: Cukup Mudah, Ini Cara Download Video YouTube di Laptop
- Buka aplikasi YouTube Music.
- Pilih video yang ingin diunduh dalam format MP3.
- Kemudian klik tanda panah ke bawah atau ikon
Download - Kemudian selanjutnya pilih Audio Only pada opsi yang disediakan.
- Setelah diunduh, file akan tersimpand alam format
MP3 di direktori penyimpanan perangkat Anda. - Selesai, kini Anda bisa menikmati file tersebut dalam mode offline dan latar belakang.
Dengan Layanan dari GO-MP3
Situs ini memberikan Anda kemudahan untuk mengunduh file video di YouTube jadi MP3 tanpa proses yang menyulitkan.
- Pilih video yang ingin Anda unduh.
- Salin tautan pada video tersebut.
- Kemudian buka laman https://www.go-mp3.com/en30
- Tempel tautan yang tadi sudah disalin pada kolom yang tersedia.
- Klik ikon Lup atau dengan mudah klik Enter.
- Terakhir, klik Download the MP3 File, dan Anda tinggal menunggu saja.
YTMP3, Cara Download YouTube Jadi MP3
Cara download YouTube jadi MP3 yang ketiga adalah dengan memanfaatkan situs YTMP3. Cara ini sebenarnya menyerupai dengan cara kedua, atau cara lain yang Anda temukan dengan situs lainnya.
- Pilih vide YouTube yang ingin diunduh dalam format MP3.
- Kemudian salin tautan video tersebut.
- Bukan laman https://ytmp3.cc/en22/
- Tempel tautan yang tadi sudah disalin ke dalam kolom yang tersedia.
- Nantinya Anda bisa memilih format file yang akan diunduh, bisa dalam bentuk MP3 atau MP4.
- Klik Convert dan tunggu beberapa saat.
- Setelah selesai klik Download.
- Tunggu sejenak dan video Anda akan berubah format jadi MP3.
Mudah dan simpel bukan cara download YouTube jadi MP3 di atas? Namun perhatikan kebijakan setiap video yang akan kalian download menjadi MP3.
Sebab, setiap kreator memiliki hak cipta dan wewenangnya masing-masing. Pastikan kamu memiliki ijin dari mereka.
Berita Terkait
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Nonton Indonesia vs Arab Saudi, Prabowo Diduga Tertipu Live Streaming Game PES di YouTube
-
Teh Novi Tahu Orang yang Memotret Dirinya Diam-Diam di Kelab Malam: Saya Cari Sampai Dapat!
-
Konten Ayu Ting Ting Bantu UMKM Dituding Mirip YouTuber Ini: Enggak Papa Asal Positif
-
Isu Video 12 Menit Viral, Segini Penghasilan YouTube ONIC Lydia
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Ada Potensi Politik Uang di Pilkada Bogor? Ini Kata Bawaslu
-
Soal Opsi TPS Darurat, Ini Kata Pemkab Bogor
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor