SuaraBogor.id - Nama Lesti Kejora dan Rizky Billar nampaknya terus menjadi perhatian publik. Sebelumnya, keduanya dihebohkan dengan adanya pengakuan bahwa telah melaksanakan pernikahan siri pada awal tahun 2021. Kali ini ada insiden Lesti Kejora pingsan, Minggu (10/10/2021).
Banyak yang percaya soal Lesti Kejora pingsan, pun juga ada netizen sudah tidak memperdulikan pasangan sering dijuluki Leslar tersebut.
Namun, Lesti Kejora dan Rizky Billar akhirnya buka suara kaitan insiden pingsan di acara pernikahan tersebut.
Banyak warganet yang memberikan komentar sinis bahkan menyebut bahwa pingsannya Lesti hanyalah prank. Namun, Lesti-Billar membantah hal tersebut.
Baca Juga: 7 Momen Lesti Kejora Manggung Sebelum Pingsan, Tampil Semangat hingga Dapat Saweran
Melalui live Instagram, Lesti mengakui awalnya Rizky Billar sempat ingin nge-prank pengantin. Namun, Lesti tiba-tiba merasakan tubuhnya lemas hingga pingsan. Billar menyebut Lesti sempat mengeluh kepalanya pusing.
“Jadi tadinya kaka itu mau nge-prank pengantin, karena dedek kan ceritanya enggak pamit. Pas udah selesai, enggak kuat tuh,” ujar Lesti menyadur dari Hops.id -jaringan Suara.com, Senin (11/10/2021).
“Pas kita mau naik lagi ke panggung, tiba-tiba dedek udah mulai ngeluh kepalanya pusing tuh. Terus udah jatuh, tumbang. Blackout ya sayang?” ujar Lesti.
Menurut Lesti, saat itu ia memakai baju yang kesempitan. Selain itu, ia juga berdiri cukup lama hingga berkeringat dan merasakan pusing. Hal inilah yang membuatnya pingsan di acara.
“Sehat? Alhamdulillah. Cuma emang kepala teh kaya digini, kayak diperes gitu. Kayanya mah dedek kemaren teh baju kesesakan, terus kelamaan berdiri, keringetan, kena AC. ya gitu lah karena enggak pernah begitu dedek,"
Baca Juga: Lagi Hamil, Lesti Kejora Pingsan Habis Manggung, Ini Kronologinya
Ternyata ini bukan kali pertama Lesti Kejora pingsan selama hamil. Saat melakoni fitting baju untuk pengajian, Lesti juga mengaku sempat tak sadarkan diri.
Berita Terkait
-
Mualaf, Ruben Onsu Ungkap Sosok Pedangdut yang Temani Berproses Kenali Islam
-
Kartika Putri dan Lesti Kejora Punya Andil Besar dalam Proses Mualafnya Ruben Onsu: Terima Kasih...
-
Bukan Desy Ratnasari, Ternyata Ini Sosok Wanita yang Bikin Ruben Onsu Mantap Jadi Mualaf
-
Sederet Artis Tidak Mudik di Lebaran 2025, Ammar Zoni Karena Masuk Penjara
-
Lesti Kejora Tak Mudik ke Cianjur Tahun Ini: Tunggu Jalannya Dibenerin Abi Ramzi
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai