SuaraBogor.id - Sebanyak 92 orang siswa, guru dan tenaga kependidikan (GTK) di SMPN 10 Depok menjalani swab test Antigen Selasa (19/10/2021).
Hal ini dilakukan setelah salah satu siswanya terkonfirmasi positif Covid-19 di masa Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT).
Diketahui, 92 orang yang di-swab terdiri dari 60 orang GTK dan 32 siswa yang kontak erat dengan siswa terkonfirmasi positif Covid-19.
"Sebagai langkah mitigasi, hari ini kita lakukan testing terhadap siswa, guru dan karyawan yang bertugas di shift pagi dan siang yang menangani kelas yang bersangkutan," ungkap Jubir Satgas Covid-19 Kota Depok, Dadang Wihana di SMPN 10 Depok, Selasa siang tadi, Selasa (19/10/2021).
Baca Juga: Ada Aturan Baru Naik Pesawat di Jawa-Bali, Humas Bandara Ngurah Rai : Masih Bisa Antigen
Dadang memastikan, 92 orang yang menjalani swab test antigen hari ini mendapat hasil negatif Covid-19.
"Alhamdulillah, hasil testing hari ini tidak menambah kasus konfirmasi dari SMPN 10," katanya.
Berdasarkan hasil tracing yang dilakukan Satgas, diketahui bahwa siswa SMPN 10 yang terkonfirmasi positif Covid-19 terpapar dari anggota keluarganya.
Saat ini, Dadang menuturkan, siswa tersebut dalam kondisi stabil dan melakukan isolasi mandiri (isoman) di rumah.
"Seperti temuan kasus di daerah lain yang melaksanakan PTM, tentu (virusnya) berasal dari klaster keluarga," beber Dadang.
Baca Juga: Belasan Siswa dan Guru Peserta PTM di Kota Bandung Positif COVID-19
Selama menjalani isoman, siswa yang positif Covid-19 akan dipantau oleh Puskesmas.
Berita Terkait
-
Gara-Gara Kabar Perceraian Sherina Munaf dan Baskara Mehendra, Istilah Lavender Marriage Trending
-
Atalia Praratya Positif COVID-19, Ridwan Kamil Lolos dari Penularan?
-
Sempat Antar Suami Daftar Pilgub Jakarta Lalu Batuk Pilek, Atalia Positif Covid-19, Ridwan Kamil Minta Doa
-
Bikin Pangling saat Pakai Kebaya, Amel Carla Dibilang Mirip Krisdayanti sampai Angela Gilsha
-
Covid-19 Naik Lagi, Ini Rekomendasi 4 Alat Tes Antigen Mandiri di Rumah
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai