SuaraBogor.id - Di tengah rekor infeksi Covid-19, Komisaris Kesehatan Stella Kyriakides akan menyeragamkan masa berlaku setifikat vaksinasi Covid-19 termasuk efek Booster di wilayah Uni Eropa.
Austria pada Senin menjadi negara pertama di Eropa barat yang melanjutkan penguncian sejak peluncuran vaksin.
Negara itu menutup pertokoan nonesensial, bar, dan kafe saat lonjakan kasus memunculkan bayangan mengerikan tentang musim dingin ekstrem kedua berturut-turut di benua tersebut.
"Saya sangat setuju dengan urgensi tersebut, dan inilah sebabnya Komisi Eropa bekerja dengan sangat mendesak untuk mempererat koordinasi mobilitas leluasa, seperti masa berlaku dan peran (vaksin) booster dalam gerakan vaksinasi," katanya di hadapan para anggota parlemen Eropa di Strasbourg.
Kyriakides menuturkan bahwa pembahasan sertifikat vaksinasi COVID-19 dengan negara anggota Uni Eropa masih berlangsung dan pimpinan Komisi Eropa bermaksud mengajukan usulan tersebut pekan ini.
"Kami bertekad untuk menaklukkan gelombang saat ini... dan kami juga menyadari bahwa kami harus memberikan pesan yang jelas dan koheren kepada masyarakat," ucapnya.[Antara]
Berita Terkait
-
Uni Eropa Sudah Larang BPA di Kemasan Makanan, Akankah Indonesia Menyusul?
-
Janggalnya Transportasi Eropa: Ketika Motor Menjadi 'Spesies Langka' di Jalanan
-
Mengenal Lebih Dekat Vaksin HPV: Manfaat, Efek Samping, dan Siapa Saja yang Perlu Mendapatkannya
-
8 Kursus Gratis Bersertifikat Online, Ini Rekomendasi Situs yang Bisa Kalian Coba
-
ICC Terbitkan Surat Penangkapan Benjamin Netanyahu dan Gallant, Ini Reaksi Beragam dari Eropa
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kereta Api Bawa Berkah, Pemkab Bogor dan KAI Jalin Kerja Sama Kembangkan Kawasan
-
Hasil Quick Count Pilkada Depok: Supian Suri-Chandra Rahmansyah Unggul 54,5 Persen
-
Akui Kekalahan, Mantan Ajudan Iriana Jokowi Ucapkan Selamat kepada Dedie A Rachim
-
Drama Kecelakaan di Bogor, Pajero Ugal-ugalan Tabrak Lari Lima Kendaraan, Satu Orang Luka Berat
-
KPU Kabupaten Bogor Salahkan Paslon 1 dan 2 Gara-gara Partisipasi Pemilih Turun?