SuaraBogor.id - Kabar bahagia atas kehamilan anak kedua menyebabkan munculnya rumor bahwa Jessica Iskandar hamil duluan.
Beberapa waktu lalu, pasangan Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag sempat membuat heboh jagat media sosial lantaran membagikan potret hasil USG anak keduanya.
Banyak yang menyoroti bahwa ada kejanggalan dari foto USG tersebut, para netizen dibuat salah fokus dengan tanggal yang tertera di foto tersebut yang menunjukkan 6 April 2021, padahal keduanya baru melangsungkan pernikahan pada 22 Oktober 2021.
Kakak Jessica Iskandar, Erick Iskandar pun turut menanggapi tudingan miring yang beredar, dirinya mengatakan bahwa sang adik memang telah berencana untuk memiliki momongan dari jauh hari dan tidak menunda untuk memiliki momongan setelah menikah.
Erick mengatakan adiknya memang sudah ingin kembali meminang buah hati dan memberikan adik untuk El Barrack.
"Pengen jadi ibu gitu, ya memang kan kita juga kaget Jedarnya pengen punya anak, tapi (mantannya bilang) no i’m not ready. Jalannya udah beda deh, cuman dipaksain," ujar Erick, di kanal YouTube Melaney Ricardo, Rabu (24/11).
Setelah satu bulan menikah, Jessika Iskandar dan Vincent Vehaag mengumumkan kabar bahagia bahwa kini telah diberikan kepercayaan calon buah hati di dalam perut Jessika Iskandar. Keduanya membagikan potret ekspresi bahagia sambil menunjukkan alat tes kehamilan di instagram.
Erick mengungkapkan jika kehamilan sang adik saat ini harusnya tak jadi masalah karena sudah memiliki suami.
"Toh gak ada masalah, ada lakinya. Kita bukan yang kayak tek dung terus udah gitu gak tau mau kawin mau kagak. Pokoknya lu cepet deh punya anak," lanjut Erick.
Baca Juga: Hits: Ruginya Berhubungan dengan Pria yang Sudah Menikah, Kurir Makanan Menunggu 3 Jam
Tag
Berita Terkait
-
Bukan Pacar, Titi DJ Cemburu Dengar Thomas Djorghi Cerita Cewek Lain
-
Dekat Seperti Pacaran, 'Dul' Jadi Panggilan Khusus Titi DJ ke Thomas Djorghi
-
Teman Rasa Pacar, Titi DJ Sebut Thomas Djorghi Satu-satunya Lelaki di Hati
-
Terungkap! Andrew Andika dan Violentina Kaif Ternyata Sudah Menikah Sejak Juli 2025
-
Bantah Jadi Pelakor, Violentina Kaif Istri Andrew Andika Sentil Tengku Dewi Suka Buka Aib Orang
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Tiga Fungsi Rahasia Hutan Kota Tajur yang Akan Ubah Wajah Bogor Selamanya
-
Menggantungkan Nasib pada Nama Lama: Perbasi Bogor Blak-blakan, Tak Ada Satupun Atlet Profesional
-
3 Fakta Mengejutkan di Balik Penangkapan ASN Tangerang di Parung Bogor
-
14 Hari Penentuan! Akankah Berkas Gratifikasi Kades Cikuda Dinyatakan Lengkap oleh Jaksa?
-
Geger! Warga Cogreg Bogor Dikejutkan Penemuan Mayat Pria di Lantai Dua Rumah Sendiri