SuaraBogor.id - Doddy Sudrajat dengan tegas akan tetap memindahkan makam mendiang Vanessa Angel. Dia akan memisahkan makam anaknya dengan Bibi Ardiansyah.
Doddy mengatakan, pemindahan makam anaknya itu sudah disetujui oleh keluarga besarnya.
"Tetap (akan pindahkan makam). Itu sudah fix, keluarga besar sudah setuju," tegas Doddy Sudrajat kepada wartawan belum lama ini.
Beberapa waktu lalu, Doddy Sudrajat sudah menjelaskan alasan dirinya ingin memindahkan makam Vanessa Angel.
Doddy Sudrajat ingin memindahkan makam Vanessa Angel dalam satu liang lahat makam mantan istrinya.
Baca Juga: Beda, Buku Yasin Faisal dan Doddy Sudrajat Disorot Warganet: Yang Waras Sama Yang Minus
Alasan Doddy Sudrajat bersikeras makam Vanessa Angel akan dipindahkan karena semasa hidupnya dia ingat ucap Vanessa Angel kelak ingin dimakamkan dekat dengan kuburan almarhum ibundanya.
Sebelumnya, respons negatif kembali datang mengiringi rencana pemindahan makam Vanessa Angel. Nada kekecewaan kali ini datang dari Marissya Icha yang lebih dulu diutarakan Emma Waroka.
Rencana pemindahan makam Vanessa Angel diinisiasi oleh ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat. Ada beberapa pertimbangan Doddy mau melakukan itu.
Berita Terkait
-
Beda Tarif Endorse Fuji Vs Mayang, Ada yang Takut Diketawain Raffi Ahmad
-
Strategi Mayang Saingi Fuji, Gimik Cium Aroma Melati hingga Bawa Pria ke Makam Vanessa Angel
-
7 Pesona Mayang Lucyana Adik Vanessa Angel yang Pancarkan Aura Positif, Tenar Jalur Bakat
-
Karier Mayang Semakin Menanjak, Doddy Sudrajat Kena Sentil
-
Ikhlas Gala Sky Tinggal Bersama Haji Faisal, Doddy Sudrajat Titip Pesan ke Fuji: Semoga Dia Kuat
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Program Samisade Dijadikan Alat Politik, Pemkab Bogor Tegas Lakukan Hal Ini
-
Profesor Luluk: Wisata Pekarangan Atang, Potensi Baru Ekonomi Indonesia
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional
-
Kronologi Lengkap Empat Santri Tewas Akibat Longsor di Ponpes Sukabumi, Dua Luka Ringan Tiga Luka Berat
-
Anies Baswedan Dukung Atang Trisnanto Jadi Wali Kota Bogor