SuaraBogor.id - Sebuah video nyleneh sebuah prosesi pernikahan dengan seorang kakek yang jadi pengantin prianya, dia berteriak saat ijab kabul. Videonya lantas beredar di dunia maya pada Senin ( 13/12/2021).
Sebuah video pernikahan itu terpampang sepasang calon mempelai dimana sang mempelai pria adalah seorang kakek berusia sekitar 70 tahunan dengan wanita yang usianya jauh dibawahnya.
Prosesi ijab qobul tersebut dilakukan didepan sebuah rumah dengan disaksikan keluarga dan warga setempat.
Awalnya tak ada yang mencurigakan dalam video berlatar perkampungan siang hari tersebut, seorang pria berbaju hijau yang bertindak sebagai penghulu tampak menjabat tangan pengantin pria yang mengenakan baju terusan hitam dengan sorban dan peci berwarna putih.
Penghulu dengan lancar menikahkan keduanya. " Bismillahirohmanirahim... Ya Bapak Nassar bin Satin aku nikahkan dan aku kawinkan engkau, dengan ibu Munah binti bapak Samin, dengan wali hakim karena putus nazab dan saudara telah membayar mas kawin berupa 2 kilogram emas dibayar tunai, " Begitulah ucap penghulu dengan lantang dan tegas.
Akan tetapi rupanya suara lantang dari penghulu masih kalah dibandingkan dengan jawaban sang kakek pengantin yang lebih lantang berkali lipat.
Ya, saking semangatnya si kakek menjawab penghulu dengan setengah berteriak dan cepat, membuat para saksi tertawa terbahak bahak dibuatnya.
Bahkan mempelai wanita yang mengenakan kebaya putih lengkap dengan riasan tadinya berdiam diri dan tegang, berubah menjadi tertawa lepas melihat tingkah calon suaminya tersebut.
Video kocak ini diunggah oleh akun Instagram @andreli_48 dengan bunyi caption ' Semangat Banget... '
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
-
Kakek di Bandung Ditembak Air Soft Gun, Diduga Terkait Transaksi Emas Fiktif
-
Setelah Ditolong, Kakek Tua Itu Mendadak Hilang
-
Dari Son Ye Jin hingga Park Shin Hye: Inspirasi Gaun Pernikahan Elegan Ala Aktris Korea
-
7 Tanda Wedding Organizer Red Flag, Calon Pengantin Harus Waspada
-
4 Pilihan Parfum dengan Aroma Harum Elegan Seperti Pengantin Jawa
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita
-
Damkar Ciomas Bawa Mobil Tempur Cuma Buat Isi Kolam Renang Bocah yang Nangis Kejer
-
Damkar Bogor Gandeng Media Jadi Jembatan Edukasi Tanggap Bencana dan Bahaya Kebakaran
-
3 Rekomendasi Botol Minum Sepeda Terbaik 2026, Harga Mulai Rp50 Ribuan
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025