SuaraBogor.id - Setiap umat Muslim pastinya ingin meninggal dalam keadaan terbaik. Dalam agama Islam, hal itu disebut sebagai husnul khotimah.
Husnul Khotimah berasal dari kata “husn” yang artinya baik atau bagus dan “al-khatimah” yang artinya penghabisan, penutup, penghentian, bagian terakhir.
Jadi, husnul khotimah merupakan sebuah akhir yang baik. Arti operasionalnya adalah sebuah kematian yang berakhir dalam kondisi yang baik atau diridhai Allah SWT.
Meskipun tak mudah menentukan seseorang meninggal dalam keadaan husnul khotimah, namun terdapat beberapa tanda sesuai petunjuk dari Nabi Muhammad SAW.
Selain itu, ternyata juga terdapat keutamaan yang akan didapat ketika seorang muslim meninggal dalam keadaan husnul khotimah. Lantas, apa keutamaannya? Berikut penjelasannya.
1. Perbedaan Husnul dan Khusnul
Banyak orang salah mengeja atau menuliskan kata husnul khotimah menjadi khusnul khotimah. Padahal kata husnul dan khusnul memiliki arti yang jauh berbeda. Kata husnul memiliki arti baik sedangkan Khusnul memiliki arti hina.
Husnul Khotimah berasal dari kata “husn” yang artinya baik atau bagus dan “al-khatimah” yang artinya penghabisan, penutup, penghentian, bagian terakhir. Jadi, husnul khotimah merupakan sebuah akhir yang baik. Arti operasionalnya adalah sebuah kematian yang berakhir dalam kondisi yang baik atau diridhai Allah SWT.
Sedangkan khusnul memiliki arti hina. Tentunya ini akan menjadi fatal apabila kemudian ada orang yang meninggal kemudian berucap, "Semoga khusnul khotimah ya" yang artinya "semoga berakhir dalam keadaan hina ya.”
Baca Juga: Arti Khusnul Khotimah, Jangan Salah Ucap Kalau Ada Orang Meninggal
Husnul khotimah berasal dari kata “husn” yang artinya baik atau bagus dan “al-khatimah” yang artinya penghabisan, penutup, penghentian, bagian terakhir. Jadi, husnul khotimah merupakan sebuah akhir yang baik. Arti operasionalnya adalah sebuah kematian yang berakhir dalam kondisi yang baik atau diridhai Allah SWT.
3. Keutamaan
Terdapat beberapa keutamaan yang akan didapatkan ketika seorang muslim meninggal dalam keadaan husnul khotimah.
- Bentuk Taqwa Kepada Allah : saat masih hidup dalam kedaan yang baik atau dalam keadaan berislam yang sempurna, maka bukti Taqwa kepada Allah.
- Diberikan Taufiq : ketika seorang berakhir dalam keadaan yang baik, maka ia akan diberikan taufiq untuk membuat semua yang dilarang oleh Allah SWT.
- Meraih Surga : Tak ada yang paling didambakan bagi seseorang yang ingin meraih husnul khotimah selain meraih surge Allah SWT. Dengan kita berakhir dalam kondisi yang baik dengan tanpa bermaksiat, maka Allah akan menjanjikan surge bagi mereka.
Itulah tadi jawaban dari husnul khotimah, beserta dengan keutuamaannya.
Kontributor : Raditya Hermansyah
Berita Terkait
-
Arti Khusnul Khotimah, Jangan Salah Ucap Kalau Ada Orang Meninggal
-
Penjelasan Husnul Khotimah Artinya hingga Doa yang Dipanjatkan oleh Muslim
-
Husnul Khotimah Artinya, Tandanya, hingga Doa yang Dipanjatkan
-
Meninggal Mendadak: Pandangan Islam dan Syarat Husnul Khotimah
-
Momen Ustadz Maaher Berbagi Rezeki, Minta Didoakan Mati Husnul Khotimah
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Bansos Rp3 Juta Cair Minggu Depan untuk 15 Ribu Warga Terdampak Tambang Bogor, Cek 4 Faktanya
-
Keringat Dingin Hingga Pasien Misterius: Ini 10 Fakta Mengejutkan di Balik Tragedi Asap Pongkor
-
Misteri 5 Pria Sesak Napas di Klinik Nanggung: Benarkah Korban Asap Pongkor yang Tak Diakui?
-
6 Fakta Jalan Khusus Tambang Bogor Senilai Rp100 Miliar yang Wajib Kamu Tahu
-
Misteri Asap di Pongkor Bogor: Video Evakuasi Penambang Emas Ilegal Bocor, Ada Korban Jiwa?