SuaraBogor.id - Material longsor yang sempat menutupi jalan di Cadas Hideung, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat pada Senin (10/1/2022) kini sudah bisa dilalui pengendara.
Namun, BPBD Cianjur mengimbau kepada pengendara yang melewati lalu lintas tersebut agar tetap berhati-hati.
Untuk diketahui, sebelumnya, tebing dengan tinggi sekitar puluhan meter yang berada di perbatasan Kecamatan Sukanagara dengan Kecamatan Pagelaran Kabupaten Cianjur itu longsor.
Peristiwa longsor di Cianjur itu terjadi sekitar pukul 16.30 WIB saat hujan deras mengguyur cukup lama.
Baca Juga: Sepanjang 2021, Ada 148 Bencana di 22 Kecamatan di Kapuas Hulu
Akibatnya, material tanah longsor dan bebatutan menutup akses lalu lintas jalan di Cadas Hideung Cianjur.
Kendaraan roda dua dan empat sempat diputar arah ke jalur alternatif. Namun tanah dan bebatutan yang menutupi akses jalan sudah dibersihkan dalam kurun waktu kurang lebih 4 jam.
Kasi Rehabilitasi BPBD Kabupaten Cianjur, Mumuh Parhamubin menerangkan, pihaknya melaksankan koordinasi dengan berbagai pihak setelah menerima laporan.
Tim langsung ke lokasi untuk membersihkan material tanah, bebatutan, dan memotong pohon yang tumbang akibat terbawa longsor.
Berkat kerja sama yang solid, tanah yang menuupi jalan bisa teratasi dengan cepat dan bisa dilalui kendaraan.
Baca Juga: Tebing Longsor, Akses Jalan Menuju Wilayah Selatan Cianjur Terputus
“Alhamdulillah dengan kerja sama yang kompak maka material yang menghalangi akses jalan bisa teratasi. Jalan bisa dilalui kendaraan roda dua maupun kendaraan roda empat,” katanya.
Ia pun berterima kasih pada semua pihak yang ikut andil mengevakuasi material tanah, bebatutan, dan pohon.
Berita Terkait
-
Gerak Cepat, Kemensos Bantu Pencarian Korban Longsor Karo
-
Kecelakaan Maut di Malaysia, 7 WNI Asal Lombok Tewas
-
Macet Bikin Rugi Rp 62 Triliun, Begini Cara Polri Urai Kemacetan di Jakarta
-
Banyak Oknum Pengendara Problematik, Netizen Catatkan 31 Dosa Besar Xpander: Tabiat Kondang Sejak Perang Dunia 2?
-
Apakah Kota Ini Jadi Inspirasi Dharma Pongrekun? Tak Ada Lampu Merah Sama Sekali
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
Terkini
-
Ada Potensi Politik Uang di Pilkada Bogor? Ini Kata Bawaslu
-
Soal Opsi TPS Darurat, Ini Kata Pemkab Bogor
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor