SuaraBogor.id - Hujan badai disertai angin kencang menerjang Kota dan Kabupaten Bogor, Jawa Barat Senin (24/1/2022).
Hujan badai ini menyebabkan sejumlah pohon di beberapa titik tumbang.
Sebuah video yang memperlihatkan hujan badai dan angin kencang terjadi di Jalan Alternatif Sentul Bogor viral di media sosial.
Video viral itu diunggah akun instagram @cibinongviral.
Dalam video itu memperlihatkan, hujan badai dan angin kencang menyebabkan pohon tumbang.
Menurut salah satu warga Cibinong Angga mengatakan, selain angin kencang, hujan deras yang disertai angin kencang. Membuat warga yang berhamburan dan berteduh.
“Anginnya kencang dan hujan. Saya aja minggir dan milih untuk berteduh,” singkatnya kepada Suara.com
Hingga berita ini diterbitkan, Suarabogor.id masih mengkonfirmasi BPBD Kabupaten Bogor dan Kota Bogor, terkait peristiwa hujan badai tersebut.
Tag
Berita Terkait
-
Cewek Perlihatkan Perjuangan Naik Motor Pakai Bulu Mata Extension, Sukses Bikin Ngakak Warganet
-
Menyayat Hati, Kisah Anak Korban Ortu Egois, Luntang Luntung Pinggir Jalan, Tidur di Warnet Rp 13 Ribu Permalam
-
Viral Pengakuan Orang Dapat Undangan Wawancara Kerja di Menara Saidah, Warganet Merinding
-
Wanita Ini Tak Doyan Makan Hingga Susah Tidur saat Naik Kapal, Penyebabnya Bikin Kapok
-
Diminta Jabarkan Lambang, Bocah Ini Beri Jawaban Tak Terduga, Warganet: Ngakak di Gambar Banteng
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita
-
Damkar Ciomas Bawa Mobil Tempur Cuma Buat Isi Kolam Renang Bocah yang Nangis Kejer
-
Damkar Bogor Gandeng Media Jadi Jembatan Edukasi Tanggap Bencana dan Bahaya Kebakaran
-
3 Rekomendasi Botol Minum Sepeda Terbaik 2026, Harga Mulai Rp50 Ribuan
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025