SuaraBogor.id - Deddy Corbuzier lewat akun Tiktok miliknya @Deddy Corbuzier ikut mengomentari ucapan dari Edy Mulyadi soal Kalimantan sebagai tempat jin buang anak.
Lewat video di akun Tiktok itu, Deddy Corbuzier menceritakan soal asal usul kalimat tempat jin buang anak.
"Tempat jin buang anak. Kata-kata itu populer tahun 1980 ketika Insinyur Ciputra membangun Bintaro Jaya, yang tempatnya masih sepi banget,"kata Deddy dalam video itu.
"Bokap gue beli tanah di sana 150 meter utang ke suadara-saudaranya 10 juta harganya, tahun 1998 gue beli tanah itu ke bokap gw 100 juta, sekarang tanah yang masih punya gue itu, harganya 4 miliar," jelas Deddy.
Baca Juga: 7 Penginapan Murah di Bogor, Ada yang Berlokasi di Hutan!
Deddy lantas menyebut jika ada yang mengatakan bahwa siapa yang mau pindah ke tempat jauh dan dianggap sebagai tempat jin buang anak, ia malah menegaskan dirinya sangat mau.
"Gue mau, satu studio di sini, satu studio di sana. Justru cuma monyet yang gak mau. Atau jangan-jangan yang bilang itu supaya cuma dia yang bisa invest, jadi orang-orang gak tau kalo investasi itu harganya bisa tinggi," tutup Deddy.
Sebelumnya, Edy Mulyadi jadi sorotan publik usai pernyataannya yang dinilai menghina Kalimantan dengan menyebutkan bahwa "Kalimantan Tempat Jin Buang Anak".
Dalam videonya, Edy Mulyadi juga menyebut tidak ada orang yang mau pindah ke IKN baru di Penajam Paser Utara, kecuali monyet. Edy sendiri sempat mengucapkan permohonan maaf terkait ucapannya itu.
Meski sudah meminta maaf, tidak lantas membuat Edy Mulyadi dimaafkan oleh warga Kalimantan. Terbaru, kelompok masyarakat Dayak bahkan mengajukan permintaan pada kepolisian terkait pernyataan Edy Mulyadi yang dinilai menyakiti perasaan masyarakat Dayak dan masyarakat Kalimantan.
"Saya Haji Syahri Ja’ang Ketua Umum Persekutuan Dayak Kalimantan Timur yang juga selaku Ketua Dewan Pertimbangan Dayak Kalimantan timur dalam kesempatan ini menyatakan sikap atas pernyatataan Edy Mulyadi yang telah meresahkan dan menghina masyarakat Kalimantan" kata Haji Syahri Ja’ang, dikutip dari akun Twitter @tjitrosoenarjo
Berita Terkait
-
KPK Yakin Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Tak Kabur ke Luar Negeri, Ini Alasannya
-
Biografi Candra Kusuma, Anggota DPRD Bogor yang Viral Gara-gara Skandal Dibocorkan Anak
-
Seribu Lebih Surat Suara Pilbup Bogor Nyasar di Gudang Kabupaten Serang, Begini Kata KPU
-
Warga Klapanunggal Bongkar Aib Anggota DPRD Kabupaten Bogor, Candra Kusuma Soal Dugaan Perselingkuhan, Ini Buktinya!
-
5 Fakta Anggota DPRD Bogor Candra Kusuma yang Dituduh Selingkuh dan Telantarkan Anak
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Pemkab Bogor Luncurkan Sistem "Si Aktif Bogor" untuk Tingkatkan Pemberdayaan Perempuan
-
Diduga Ketahuan Selingkuh, Candra Kusuma Langsung Datang ke Istri Pertama di Surabaya
-
Mau Ikut BRI Fellowship Journalism 2025 yang Didukung Penuh Dewan Pers? Cek Syaratnya!
-
BRI Fokus pada Keamanan Data Nasabah, Salah Satunya dengan Operasikan Security Operation Center
-
Pesta Rakyat ala Dedie-Jenal, Warga Bogor Banjiri Lapangan Mulyaharja