SuaraBogor.id - Kasus pelecehan seksual di Kabupaten Bogor, Jawa Barat kembali terjadi, kali ini diduga dilakukan oleh salah seorang guru atau pelatih futsal di salah satu SMK di Bogor.
Informasi ini viral di media sosial setelah akun Twitter @ @arechicc mengungkapkan kasus tersebut.
"Gue mau coba repost "KASUS PELECEHAN SEKSUAL" seorang COACH FUTSAL di smk deket rumah gue, dan futsal lainnya. Sumber ga gue crop sama sekali, buat yang liat dan baca bisa tolong bantu like dan rt yaaa. Okeyyy, ini dia cerita dan beberapa buktinya," cuitnya, dikutip Suarabogor.id, Kamis (3/2/2022).
Akun Twitter @arechicc juga melakukan screenshot akun media sosial yang diduga mempunyai pelaku.
Baca Juga: Aksi Kocak Seorang Pria Main Drum Pakai Kepala Bocah, Warganet: Risiko Punya Bapak Drummer
"Ada yang punya masalah sama orang ini? ada yang pernah jadi korban kasus pelecehan sexual nya?," tulis dalam screenshot tersebut.
Menurut akun bernama Chika tersebut, oknum guru tersebut mengajar di beberapa sekolah yang ada di Kabupaten Bogor.
"Pelaku adalah seorang GURU di beberapa sekolah di kab.Bogor," cuitnya lagi.
"Di sini gue hanya ingin bantu blow up kasus ini karena udah banyak banget korbannya tapi mereka ngga berani speak up dan lebih parahnya pelaku adalah seorang guru," cuitnya lagi.
"Dan kalian tau apa? Rata-rata bahkan hampir seluruh korbannha adalah anak laki-laki DI BAWAH UMUR. Pelaku emang jadi coach futsal anak-anak kecil-smk," sambungnya.
Hingga berita ini diterbitkan Suarabogor.id masih melakukan konfirmasi kepada pihak kepolisian Polres Bogor.
Berita Terkait
-
Aksi Kocak Seorang Pria Main Drum Pakai Kepala Bocah, Warganet: Risiko Punya Bapak Drummer
-
Oki Setiana Dewi Sebut Suami Pukul Harus Ditutupi, Gus Nadir: Istrimu Bukan Samsak Tinju, Lapor Polisi!
-
Akun Twitter Darius Sinathrya Tulis, Dengar Suara seperti Orang Berhubungan Intim di Hotel, Warganet Heboh
-
Wakil Bupati Bogor Iwan Setiawan Dikabarkan Positif Covid-19
-
Siapa Oki Setiana Dewi, Pendakwah yang Jadi Sorotan Gegara Ceramahnya Dianggap Legalkan KDRT
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi, Cek Deretannya
-
Siapa Takeyuki Oya? Bawa Liga Jepang Melesat Kini Jadi GM Urus Liga Indonesia
-
QJMotor Cito 150 Diperkenalkan di Jakarta Fair, Motor Sport Mini dengan Transmisi Matic
-
Pemain Keturunan Yogyakarta Bisa Langsung Gabung Timnas Indonesia U-20 Tanpa Naturalisasi
-
Liga Putri Digelar Bareng Pilpres 2029, Bakal Jadi Alat Politik?
Terkini
-
Lampu Padam, PDAM Menjerit? Klaim DANA Kaget Hari Ini, Saldo Gratis Langsung Cair
-
Siswi SMP Dirudapaksa Berbulan-bulan, Pelaku Baru Diamankan Setelah Korban Melahirkan
-
Tak Perlu Khawatir Belanja di Blibli, Bisa Retur Alasan Apapun Jika Tidak Sesuai
-
Detik-Detik Terakhir Pegawai Kemendagri Sebelum Hilang di Puncak
-
Dapat Uang Gratis dari Modal Klik? Ini Cara Mudah Klaim DANA Kaget