SuaraBogor.id - Doa menambah percaya diri dengan bacaan pendek namun akibat yang ditimbulkan besar. Ada 3 doa yang bisa Anda panjatkan.
Tips meningkatkan kepercayaan diri:
1. Berlatih berbicara di depan umum dengan bicara di depan teman, keluarga, atau di depan cermin lebih dulu
2. Berpikirlah positif, bahwa apa yang akan kamu lakukan dan yang akan kamu katakan dapat memberikan manfaat kepada orang lain
Baca Juga: Doa Agar Dapat Pekerjaan dengan Cepat, Lulusan SMA dan Baru Lulus Kuliah Wajib Baca
3. Perbaiki penampilan, misalnya dengan mengenakan pakaian yang rapi dan rambut dirapikan, lalu memakai parfum yang membuatmu bisa menjadi tetap rileks dalam situasi apapun
4. Jangan pernah membandingkan pesonamu dengan pesona orang lain, jadilah diri sendiri
5. Bergaullah dengan orang-orang yang dapat mendorong atau meningkatkan kepercayaan dirimu, jauhi orang-orang yang selalu mengolok-olokmu.
6. Jadilah orang hebat dengan menerapkan maindset bahwa kamu bisa.
Berikut doa menambah percaya diri:
Baca Juga: Cara Ruqyah Anak Rewel Diganggu Setan, Lengkap dengan Bacaan Doa Ruqyah dan Ayat Kursi
Doa pertama
"Robbisy rohlii shodri wa yassyirlii amrii wahlul uqdatammillisaanii yafqohuu qoulii."
Artinya:
"Ya Tuhan, lapangkanlah dadaku, mudahkanlah segala urusanku, dan lepaskanlah kekakuan lidahku, agar mereka mengerti perkataanku."
Doa kedua
"Allahumma la sahla illamaa ja'altahu sahlan wa anta tajalul khasna idzaa sikta sahla."
Artinya
“Ya Allah, tidak ada kemudahan kecuali apa yang Engkau jadikan mudah. Dan apabila Engkau berkehendak, Engkau akan menjadikan kesusahan menjadi kemudahan.”
Doa ketiga
"A’uudzu bikalimaatillaahit-taammati min ghodhobihi wa ‘iqaabihi wamin syarri ‘ibadihi wa min hamazaatisy-syayaathiini wa an yadhurruun."
Artinya:
“Aku berlindung dengan kalimat-kalimat Allah yang sempurna dari murka-Nya, siksa-Nya, dari kejahatan hamba-hamba-Nya, dari godaan para setan, dan dari kedatangan mereka kepadaku.” (HR. Abu Dawud)
Demikian doa menambah percaya diri.
(Mutaya Saroh)
Berita Terkait
-
Belajar Percaya Diri Melalui Buku The Power of Confidence Karya Palupi
-
Contoh Doa Hari Guru 2024 yang Menyentuh Hati
-
Aroma Menenangkan dan Efek Relaksasi, Bantu Gen Z Jadi Lebih Percaya Diri
-
Ucapan Untuk Orang Sakit Lengkap dengan Doa Kesembuhan yang Dianjurkan
-
Pakai Pakaian Hitam, Mees Hilgers Banjir Ribuan Doa: Semoga...
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
Terkini
-
Ada Potensi Politik Uang di Pilkada Bogor? Ini Kata Bawaslu
-
Soal Opsi TPS Darurat, Ini Kata Pemkab Bogor
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor