SuaraBogor.id - Berikut ini tata cara wudhu yang benar. Wudhu menentukan sholat sah atau tidak. Sehingga sholat tidak sah jika wudhu tidak benar.
Cara wudhu yang benar dan sesuai dengan tuntutan Islam harus dilakukan dengan tepat. Agar ibadah sholat kita diterima oleh Allah SWT.
Mengutip dari buku berjudul "Wudhu Rasulullah SAW Menurut Empat Mazhab" oleh Isnan Ansory. Lc., MA ada beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh setiap muslim sebelum ber-wudhu.
Berikut syarat sah wudhu dikutip dari AyoIndonesia:
Baca Juga: Doa Melunasi Hutang Ajaran Rasulullah SAW, Bacaannya Pendek dan Mudah Dihafal
1.Muslim
2.Aqil atau berakal
3.Baliqh
4.Tidak haid atau nifas bagi perempuan
5.Tersedia air minimal 0,688 liter/688 ml sebagaimana disebutkan dalam tuntunan hadis Dari Anas ra berkata: Bahwa Rasulullah SAW berwudhu dengan satu mud air dan mandi dengan satu sha' hingga lima mud air." (HR. Bukhari Muslim).
Baca Juga: Tata Cara Sholat Idul Adha Beserta Ketentuannya, Haram untuk Berpuasa
6.Memasuki waktu ibadah yang mensyaratkan wudhu khusus perempuan yang memperoleh istihadhah.
7.Hadats
Berikut ini tata cara Wudhu yang benar:
1. Membaca Niat Wudhu
"Nawaitul wudhuu-a liraf'll hadatsil ashghari fardhal lilaahi ta'aalaa"
Artinya:
"Saya niat berwudhu untuk menghilangkan hadast kecil fardu karena Allah".
2. Membasuh telapak tangan sebanyak 3 kali hingga ke sela-sela jari.
3. Berkumur sebanyak 3 kali
4. Membersihkan lubang hidung sebanyak 3 kali. Hirup air lalu keluarkan air dengan cara memencet hidung.
5. Membasuh wajah mulai dari ujung kepala mengenai rambut hingga ke bawah dagu.
6. Membasuh tangan hingga mengenai siku dan dimulai dari tangan kanan.
7. Mengusap kepala sebanyak 3 kali.
8. Mengusap kedua telinga.
9. Membasuh kaki sebanyak 3 kali hingga mengenai mata kaki dimulai dari kaki kanan.
10. Berdoa setelah wudhu
Demikian tata cara wudhu yang benar.
Berita Terkait
-
Bacaan Niat Sholat Dhuha 4 Rakaat 2 Kali Salam Lengkap Tata Cara
-
Berapa Rakaat Sholat Tahajud yang Benar?
-
Tuntunan Dzikir dan Doa Setelah Sholat Dhuha Sesuai Sunnah
-
Apakah Boleh Sholat Tahajud Sebelum Tidur Malam? Ini Penjelasannya!
-
Lengkap! Bacaan Doa Setelah Sholat Tahajud Arab, Latin, dan Artinya
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Tim Kesehatan Hingga Ambulans Disiagakan Pemkab Bogor Jelang Pilkada
-
Atang-Annida Kerahkan 3.978 saksi Untuk Kawal Pilkada
-
Presiden Prabowo Bakal Mencoblos di TPS 08 Desa Bojongkoneng Bogor
-
Pemkab Bogor dan Bawaslu Copot APK Selama Masa Tenang
-
Mortir Sisa Perang Dunia ke II Ditemukan di Kali Ciluar Sukaraja Bogor