SuaraBogor.id - Memasuki Ramadhan, Fuji tampil berhijab di media sosial Instagram miliknya. Adik Bibi Ardiansyah itu terlihat cantik dalam balutan hijab model terbaru.
Pada videonya, ia tampil cantik mengenakan baju warna putih dan berganti-ganti hijab dengan beraneka warna. Meski hanya endorse, tapi penampilan Fuji sukses mencuri perhatian netizen.
"Bentar lagi ramadhan nih, aku udah kumpulin semua hijab yg terbaik aku order di @koyuhijab_official gampang banget pakenya," tulis Fuji di Instagram.
Netizen langsung melempar komentar dalam video tersebut. Banyak yang memuji Fuji yang tampil cantik berhijab.
"Masya Allah bungsu haji faisal cantik banget kalo pake hijab," tulis netizen. "Masya Allah subhanallah semoga itu segera diberi hidayah dan tetap Istiqomah... Canti banget uti berhijab," sahut lainnya.
Tapi beberapa netizen justru menyentil sikap Fuji dalam video itu. Pasalnya gadis 19 tahun itu nampak beberapa kali menjulurkan lidahnya saat bergaya di depan kamera.
"Ka cuma ngasih tau kalo udah berhijab, lain kali jangan melet yaa," kritik netizen. "Kenapa harus melet sih? Udah cantik berhijab lho, jangan melet lagi ya," sahut lainnya.
Fuji sendiri memang sudah terbiasa dikritik hingga dihujat netizen. Resiko jadi selebritas, membuat adik Bibi Ardiansyah itu mencoba untuk cuek.
Sementara itu, sosok Fuji sering dielu-elukan di media sosial. Bukan cuma cantik, pemilik nama lengkap Fujianti Utami itu juga mencuri atensi lantaran memiliki banyak kebisaan.
Baca Juga: Fuji Posting Video Tampil Berhijab Jelang Ramadhan, Malah Kena Sentil: Kenapa Harus Melet?
Nama Fuji pun semakin populer setelah menjalin kasih dengan adik Atta Halilintar, Thariq Halilintar. ia bahkan resmi terjun ke dunia hiburan dan membintangi film.
Berita Terkait
-
Kasus Penipuan Eks Karyawan Fuji Resmi Disidik, Diduga Tak Bekerja Sendiri?
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Fuji Buka-bukaan soal Rencana Menikah: Maunya Tahun ini?
-
Targetkan Menikah Tahun Ini Tapi Belum Punya Calon, Fuji: Kayaknya Cowok Trauma Sama Aku
-
Fuji Hebohkan Medsos Lewat Video Motoran Bareng Pria, Pacar Baru?
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Pastikan Dapur Umum Terpenuhi, PMI Bogor Kirim 2 Truk Logistik ke Lokasi Bencana Cisarua
-
Pastikan Keselamatan Warga Sukamakmur, Rudy Susmanto Siapkan Dana Sewa Rumah 6 Bulan
-
Pemkot Bogor Dinilai Lalai Izinkan Kafe Miras Dekat Sekolah dan Pesantren
-
Bisa Antar Jemput Anak Sekaligus Belanja, Ini 3 Rekomendasi Sepeda Paling Stabil dan Anti Ribet
-
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 53 Kurikulum Merdeka: Kupas Tuntas Reproduksi Aseksual pada Hewan