SuaraBogor.id - Ada kisah menarik dari kehidupan salah seorang penyanyi asal Indonesia, yakni Angel Pieters dikabarkan hampir pindah agama saat pacaran.
Angel Pieters blak-blakan gagal pindah agama karena masalah besar dalam hubungannya yang menyebabkan putus, dengan pasangannya tersebut.
"Gue waktu itu mau putus, ya hampir lah, pokoknya intinya gue menyadari ada yang setuju dan tidak, gue hampir pindah agama," ujar Angel Pieters, dikutip dari YouTube Daniel Mananta Network, yang diunggah Sabtu (12/3/2022).
Angel Pieters mengaku selama menjalin hubungan dengan lelaki yang tak disebut namanya itu, ia juga sempat rela berpindah agama. Pilihan penyanyi jebolan Idola Cilik itu pun mendapat pro kontra dari orang-orang disekelilingnya.
Baca Juga: Dibohongi dan Diselingkuhi Berkali-kali, Angel Pieters Trauma dengan Laki-Laki
"Di situ mereka banyak lah orang sekitar yang bilang wah dosa loh, nggak bener lo, blabla, tapi gue tahu Tuhan gue tuh bukan Tuhan yang punishment dengan pilihan gue," sambungnya.
Hingga pada akhirnya terjadi masalah besar dalam hubungan asmara Angel. Angel dan sang mantan kekasih terlibat pertengkaran hebat yang saat itu membuat Angel terbang ke luar kota untuk menyelesaikan masalah itu dan langsung kembali ke Jakarta sorenya.
"Sampai akhirnya gue berantem hebat, gue langsung balik ke Jakarta sorenya, jam 4 tuh sampai Jakarta, ada pelayanan di gereja gue jam 5, langsung ke sana tuh gue," bebernya.
Di saat hati pelantun lagu-lagu rohani itu gundah, dia memilih untuk mencurahkan segala permasalahannya di hadapan Tuhan. Dari sana, niatan Angel Pieters untuk pindah agama batal.
"Gue datang ke gereja gue nangis. Gue langsung ngerasa wah gila, God always ontime, never not ontime. Jadi selalu ada cara Tuhan untuk narik gue balik" kata Angel Pieters.
Ia merasa Tuhan menyelamatkannya tanpa hukuman. Angel Pieters pun benar-benar bersyukur Tuhan mengembalikannya ke jalan agama yang ia yakini.
"Selalu ada saat dia mengambil gue kembali dan menyelamatkan gue," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Dibohongi dan Diselingkuhi Berkali-kali, Angel Pieters Trauma dengan Laki-Laki
-
Kabar Audi Marissa Pindah Agama dan Unggahan Sang Ibu Soal Ceramah Mengenai Siapa Yang tahu Kehidupan Jadi Sorotan
-
Dipengaruhi Pacar, Angel Pieters Nyaris Pindah Agama dari Kristen
-
3 Alasan Kamu Tidak Boleh Memaksakan Diri Menjalin Hubungan Asmara, Segera Cek!
-
Artis Anna Tairas Pindah Agama ke Kristen: Saya Baca Alkitab, Bertobat lewat Pujian
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Akal Bulus Oknum Debt Collector Jebak Petugas Damkar Bantu Tagih Utang Pinjol
-
BREAKING NEWS! Hasil RUPS LIB: Liga 1 Super League, Liga 2 Jadi Championship
-
5 Rekomendasi HP Murah Memori 256 GB Harga di Bawah 2 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
Terkini
-
Lampu Padam, PDAM Menjerit? Klaim DANA Kaget Hari Ini, Saldo Gratis Langsung Cair
-
Siswi SMP Dirudapaksa Berbulan-bulan, Pelaku Baru Diamankan Setelah Korban Melahirkan
-
Tak Perlu Khawatir Belanja di Blibli, Bisa Retur Alasan Apapun Jika Tidak Sesuai
-
Detik-Detik Terakhir Pegawai Kemendagri Sebelum Hilang di Puncak
-
Dapat Uang Gratis dari Modal Klik? Ini Cara Mudah Klaim DANA Kaget