SuaraBogor.id - Jenazah Iwan Setiawan (40) seorang pemancing yang terseret arus Sungai Cijampang, Kecamatan Tanggeung, Kabupaten Cianjur berhasil diketemukan tim SAR gabungan.
Jasad korban ditemukan tim SAR gabungan berjarak sejauh 44,88 kilometer dari lokasi awal korban dilaporkan terseret arus.
Kapolsek Tanggeung, AKP Deden mengatakan korban yang merupakan warga warga Kampung Hegarmanah RT 02/05, Desa Bojongpetir, Kecamatan Tanggeung itu ditemukan di Muara Sungai Cibuni.
"Jasadnya terseret arus sungai sejauh 44.88 kilometer dari lokasi kejadian awal, atau berada di Desa Wangunjaya Kecamatan Agrabinta," katanya.
Baca Juga: Kabupaten Cianjur PPKM Level 2, Sejumlah Pantai Dipadati Wisatawan Lokal
Jenazah korban, kata dia, langsung dibawa ke Puskesmas Agrabinta untuk dilakukan pemeriksaan luar mayat dan selanjutnya diserahkan ke pihak keluarga.
"Diketemukan dengan jarak yang cukup jauh, sekitar 44,88 kilometer. Tepatnya di Muara Sungai Cibuni, Agrabinta," kata melalui keterangan tertulisnya.
Ia mengatakan, dalam proses pencarian korban membutuhkan waktu tiga hari dengan melibatkan sejumlah unsur SAR setempat, Basarnas Bandung, TNI dan warga.
"Metode pencarian dilakukan dengan dengan pencarian darat dan penyusuran air. Jasad korban sudah diserahkan ke pihak keluarga untuk dimakamkan," katanya.
Sebelumnya, Iwan Setiawan (40) dilaporkan hilang terbawa arus Sungai Cijampang, di Kampung Bojong Nyongsong, Desa Bojongpetir, Kecamatan Tanggeung Kabupaten Cianjur.
Baca Juga: Kampung Cijeuleur di Cianjur Diserang OTK, Satu Warga Alami Luka Bacok Saat Tidur
Berdasarkan informasi yang diperoleh, korban diketahui pergi memancing bersama tiga orang rekannya, dan memutuskan untuk kembali ke rumah pada Minggu (27/3/2022).
Berita Terkait
-
Profil Keluarga Lukminto, Pendiri PT Sritex Rajanya Tekstil Kini Dinyatakan Pailit
-
Klaim Bos Sritex PHK Adalah Haram dan Tabu, Tapi Faktanya Sudah 3.000 Pekerja Dipecat Tahun Ini
-
Akhir Tragis Sritex yang Resmi Pailit, Kemarin Para Bos dan Karyawannya Teriak Dukung Prabowo-Gibran
-
Fadli Zon Hingga Primus Yustisio Jadi Dewan Pembina Rudy-Ade di Pilkada Bogor
-
Pilkada Bogor Semakin Menarik! Elly Yasin Ditinggal Rudy Susmanto, Gerindra Lebih Melirik Jaro Ade
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays