SuaraBogor.id - Sejumlah driver ojek online alias Ojol di Tugu Tugu Pancakarsa, Jalan Raya Sirkuit Sentul, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor meminta polisi agar rutin melakukan petroli extra pada malam hari.
Bukan tanpa alasan, permintaan ojol itu lantaran beberapa pekan lalu video pembegalan disertai pembacokan yang terekam CCTV.
“Ya waktu itu liat sendiri kan videonya gimana di CCTV, malem-malem gerombolan datang langsung membabi buta ngebacok orang yang gak salah,” ungkap SR (40) dikutip dari Bogordaily.net (Jaringan SuaraBogor.id).
Ia pun mengapresiasi kinerja Polres Bogor dalam menangkap kawanan begal tersebut dengan cepat dan mengembalikan motor korban begal.
Baca Juga: Usung Ramadhan Nuasa India, Mall Ini Sediakan Takjil Gratis Hingga Diskon Gede-gedean
“Kemaren saya juga baca itu beritanya pelaku udah ditangkep sama polisi,” singkatnya.
Diberitakan sebelumnya, Polres Bogor menangkap 4 pelaku dan 2 orang penadah terkait aksi pencurian motor dengan menggunakan senjata tajam di Jalan Raya Sentul, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor pada Senin, 21 Maret 2022 kemarin.
“Alhamdulilah kita Polres Bogor berhasil mengungkap aksi pencurian sepeda motor dengan tindak kekerasan yang sempat viral beberapa waktu lalu dan aksi tersebut di lakukan oleh 7 orang pelaku kepada 2 orang tukang ojek sebagai korban,” kata Kapolres Bogor, AKBP Iman Imanuddin.
Iman mengungkapkan, pelaku terdiri dari 7 orang, dan 1 orang di antaranya masih di bawah umur yang melancarkan aksinya dengan menggunakan senjata tajam berupa celurit.
“Jadi 7 orang pelaku ini memang sudah merencanakan untuk melancarkan aksi kejahatan dan setelah membacok korban yang lokasinya di Sentul, pelaku pun menggeser ke wilayah Cileungsi yang korban selanjutnya merupakan tukang jualan pecel lele dan berhasil membawa kabur satu unit handphone dengan cara mengancam korban menggunakan senjata tajam,” ucapnya.*
Baca Juga: Sentul City Pertanyakan Akurasi Data Satgas BLBI, Ini Penyebabnya
Berita Terkait
-
Ojol Gelar Demo Besar-besaran Siang Ini, GoTo Sebut Gojek Tetap Beroperasi Seperti Biasa
-
Demo Besar Ojol Dimulai Pukul 12:30 WIB
-
Hari Ini Ojol Demo Besar-besaran, Konvoi dari Markas Garda Pukul 12.30 WIB ke Patung Kuda
-
Konsumen Ngeluh Tak Dapat Layanan Ojol Gegara Demo
-
Banyak Tak Ikut Demo, Pengemudi Ojol: Bukannya Nggak Solider, Istri Anak Mau Makan Apa
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Sri Mulyani Ungkap Program Efisiensi Anggaran Prabowo Berlanjut Hingga 2026
-
Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
-
Belum Tentu Stefano Lilipaly, Menebak Pengganti Ragnar Oratmangoen di Timnas Indonesia
-
Bikin Tidur Tak Nyenyak, Sri Mulyani Sebut Ekonomi Makin Suram
-
Rotasi Besar-besaran di Kemenkeu Libatkan Petinggi TNI Hingga Orang Istana, Sri Mulyani Bungkam
Terkini
-
Hari Kebangkitan Nasional, Ini Cara BRI Jadi Lokomotif Kebangkitan Ekonomi Rakyat di Era Modern
-
Klaim 5 Link DANA Kaget Selasa 20 Mei 2025, Dijamin Cuan Bagi yang Tercepat!
-
Ada Kejutan Saldo Gratis di Link DANA Kaget Hari Ini
-
Penyebab Sungai di Bogor Berubah Warna Akhirnya Terungkap
-
Pilot Project Program Pemberdayaan Sosial Hingga Rehabilitasi Kecanduan Judol