SuaraBogor.id - Belum lama ini Chelsea Olivia mengabarkan rumahnya ambruk. Beruntung saat kejadian tidak ada korban karena selama empat bulan bersama suami dan anak-anak menetap di Bali.
Istri Glenn Alinskie itu membagikan beberapa potret kondisi rumahnya yang berantakan karena plafon rumahnya terlihat sudah hancur.
"Mau nangis banget, 4 bulan di Bali dan akhirnya mau pulang (udah seneng-seneng) hari ini appoitment untuk dibersihin 1 rumah karena lagi nggak ada mbak dan pas dibuka rumahku ambruk," curhatnya namun bersyukur karena tak ada korban saat kejadian tersebut karena rumah kosong.
Chelsea dan Glenn Alinskie langsung meminta bantuan orang-orang terdekatnya di sana untuk memperbaiki rumahnya. Kini huniannya dalam tahap renovasi.
Nah penasaran nggak lihat rumah Chelsea Olivia sebelum ambruk. Yuk kepoin rangkuman Matamata.com di bawah ini.
1. Area Parkir
Rumahnya memang langsung mepet jalan, namun punya area parkir mobil dan motor yang cukup luas. Ada juga garasi di belakangnya dengan pintu-pintu berwarna putih sesuai tema rumahnya yang modern.
2. Depan Rumah
Rumah Chelsea Olivia yang berada di kompleks elit ini terlihat tak memiliki pagar rumah. Jadi bagian rumahnya langsung terlihat dari luar. Bukan rumput, dia memilih batu-batu untuk halamannya dan ada beberapa pohon kaktus.
Baca Juga: 10 Potret Rumah Chelsea Olivia yang Ambruk, Instagrammable Banget!
Ada juga sudut rumah Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie yang cocok banget buat foto-foto nih. Meski hanya ada sofa, karpet dan pajangan foto bayi anak-anak mereka.
4. Kamar Anak
Chelsea memang jarang foto menunjukkan kamar pribadinya, namun dia beberapa kali foto di kamar sang anak. Nuansa putih dan coklat lagi-lagi bikin kamar terkesan nyaman banget. Yang di atas adalah kamar putra bungsunya, Dante.
5. Dapur
Rumah Chelsea dibuat tak banyak sekat, jadi antara dapur dan ruang keluarga dalam satu ruangan. Dapur ini juga ada di sudut yang plafon depannya ambruk. Nah itu tadi deretan potret rumah Chelsea Olivia yang ambruk. Gimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Definisi Young and Rich! Wonyoung IVE Beli Vila Mewah Rp 156 Miliar, Tunai
-
Parfum Dupe Apakah Sama dengan Parfum KW? Ini 5 Pilihan yang Murah dan Wanginya Mewah
-
Menguak Pajak Asli Denza D9 Tanpa Insentif, Lebih Mahal dari Alphard?
-
5 Rekomendasi Mobil Sekelas Toyota Alphard Harga Merakyat, Mulai Rp 60 Jutaan
-
Mengintip 71 Merek Tas Mewah Sandra Dewi yang Disita, Teridentifikasi Tak Ada yang KW!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
9 Ribu Pegawai Paruh Waktu di Bogor Diberi Peringatan Keras: Jangan Gadai SK
-
Debut Kapten Timnas U-22 Ivar Jenner: Indonesia Dipermalukan Mali 0-3 di Stadion Pakansari
-
Gus Ipul Ungkap Satu Faktor Kunci Keberhasilan Program Kesejahteraan
-
Bentuk Raperda Baru, DPRD Kota Bogor Dukung Capaian RPJMD 2025 - 2030
-
Rudy Susmanto Lantik Ribuan PPPK: Momen Haru Suradi, Penjaga Sekolah yang 20 Tahun Berjuang