SuaraBogor.id - Baru-baru ini nama Chandrika Chika menjadi perbincangan publik karena disebut jadi biang kerok kasus pengeroyokan Putra Siregar dan Rico Valentino terhadap Nuralamsyah.
Kekinian, Raffi Ahmad angkat suara soal kasus yang menyeret artis TikTok Chandrika Chika.
Perihal ini, Raffi Ahmad mengaku tidak tahu menahu
"Aku kurang tahu," kata Raffi Ahmad di akun YouTube Intens Investigasi yang diposting pada Selasa (19/4/2022).
Baca Juga: Berhalangan Hadir, Polisi Gagal Periksa Chandrika Chika Terkait Kasus Pengeroyokan Putra Siregar
Bapak dua anak ini hanya berdoa agar permasalahan yang menimpa Chandrika Chika bisa segera selesai.
"Ada masalah didoain saja semoga masalah cepet selesai," sambungnya.
Ditanya bagaimana sikapnya terhadap kasus Chandrika Chika, Raffi Ahmad punya jawaban sendiri. Sang selebgram memang berada di bawah manajemen miliknya, RANS.
"Doain aja masalah semoga cepet selesai," ucapnya singkat.
Selebihnya, Raffi Ahmad memilih menyudahi sesi wawancara dengan awak media.
Baca Juga: Punya Banyak Karyawan, Raffi Ahmad Bahas Soal Pembagian THR
"Makasih yah," tutur Raffi Ahmad.
Seperti diketahui, Chandrika Chika akan menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus Putra Siregar di Polres Metro Jakarta Selatan pada Rabu (20/4/2022).
Chandrika Chika disebut sebagai sosok perempuan yang dibela Rico Valentino di sebuah kafe di kawasan Senopati, Jakarta Selatan.
Berdasarkan video CCTV beredar, Rico Valentino tengah ribut dengan Nuralamsyah dan Putra Siregar datang berusaha menengahi. Semenjak namanya terseret kasus ini, Chandrika Chika sendiri belum klarifikasi.
Berita Terkait
-
Hadiri Pesta Ultah Lily, Momen Melly Goeslaw Tak Tersenyum saat Sesi Foto Digunjing
-
Deretan Hadiah Ulang Tahun Baby Lily, Ada Gaun Seharga Motor?
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
Interaksi Manis Rafathar di Hari Ulang Tahun Lily Disorot: Kulkas Mencair!
-
Tepis Tangan Thariq Halilintar saat Ultah Lily, Adab Aaliyah Massaid Digunjing
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Dedi Mulyadi: 25 Persen Lulusan SMP Jabar Bisa Sekolah Gratis di SMA Swasta!
-
Sejarah Terukir! Mahkota Raja Pajajaran Kembali 'Pulang' ke Bogor Setelah Ratusan Tahun
-
Dedi Mulyadi Turun Tangan, Desain Museum Pajajaran Bogor Bakal Dirombak
-
Dedi Mulyadi Larang Pungutan Sumbangan di Jalan, Berlaku 14 April 2025!
-
Didukung Dedi Mulyadi, Museum Pakuan Pajajaran 'Bumi Ageung Batutulis' Segera Hadir