SuaraBogor.id - Seorang perempuan tanpa identitas tertabrak kereta atau KRL jurusan Bogor-Jakarta, tepatnya di Kebon Pedes, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor.
Peristiwa itu terjadi Jumat (27/5/2022) sekitar pukul 10.00 WIB.
Korban tanpa identitas yang berkelamin perempuan ini diperkirakan umur 50 tahun dengan mengenakan kaos berwarna merah marun dan celana coklat garis hitam.
Selanjutnya korban tertabrak KRL di perlintasan KRL Kebon Pedes itu dibawa ke RSUD Kota Bogor.
Humas Polresta Bogor Kota, Iptu Rachmat Gumilar membenarkan terjadinya kecelakaan yang menewaskan satu orang akibat tertabrak kereta api.
“Sampai saat ini petugas kepolisian sedang menangani perkaranya di TKP,” ujarnya kepada wartawan.
Dirinya menghimbau kepada warga yang berada di sekitar jalur rel kereta api harus berhati-hati saat menyebrang rel kereta api.
“Kalau bisa saat hendak menyebrang rel kereta api, di jalan penyebrangannya. Kalau pun darurat harus juga bisa melihat kanan kiri dengan posisi yang aman. Hal tersebut di lakukan agar tidak terjadi kejadian hal serupa,” ungkapnya.
Sekedar diketahui perlintasan KRL ini kerap kali memakan korban jiwa. Sudah cukup banyak korban meninggal dunia akibat kecelakaan tertabrak KRL di perlintasan tersebut.
Baca Juga: Tawuran di Jatinegara, 1 Pelajar SMP Tewas Luka Parah di Paru-Paru
Berita Terkait
-
Tawuran di Jatinegara, 1 Pelajar SMP Tewas Luka Parah di Paru-Paru
-
Bebaskan Pelaku Ekshibisionis di Duren Sawit, Polisi: Pelaku Agak Keterbelakangan Mental
-
Terganggu Bising Live Music hingga Larut Malam, Warga Kampung Bali Geruduk Hotel di Jakpus
-
Harga Tiket Formula E Jakarta 2022 dan Cara Beli Tiketnya, Cuma Rp 200 Ribuan!
-
Akhirnya Terungkap! Polisi Tangkap Pembunuh Wanita di Bogor, Nih Tampang Pelakunya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita