SuaraBogor.id - Nama Marselino Ferdinan dan Ronaldo Kwateh tampaknya lebih dikenal ketimbang pemain Timnas Indonesia U-19 lainnya. Keduanya juga tentu akan menjadi pemain anddalan Pelatih Timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong.
Namun, nyatanya bukan hanya kedua pemain itu yang menjadi pemain kunci Skuad Garuda. Ada empat pamain kunci lainnya yang bakal memperkuat Timnas Indonesia U-19.
Kini pemain Timnas Indonesia U-19 bakal menjalani laga Piala AFF U-19 2022 pada bulan ini dan bakal berlaga juga di Piala Dunia U-20 2023. Dalam dua laga tersebut, beberapa pemain akan menjadi tumpuan juru taktik asal korea selatan itu.
Nama yang peling sering dibicarakan yakni Marselino Ferdinan dan Ronaldo Kwateh yang dianggap memiliki kualitas di atas rata-rata.
Pada 2 Juli 2022 besok Timnas Indonesia akan lebih dulu bermain melawan Vietnam di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi. Kedua pemain tersebut tentu akan jadi andalan.
Meski demikia, jika dilihat lebih dalam, ada beberapa pemain lain yang juga memegang kendali penuh atas kunci permainan Shin Tae-yong.
Lalu siapa saja mereka? berikut empat pemain yang bisa menjadi kunci permainan timnas Indonesia U-19 selain Marselino dan Ronaldo.
1. Raka Cahyana
Berposisi sebagai full back kanan, Raka Cahyana bahkan mencatatkan sejarah saat Indonesia memetik kemenangan perdana di Toulon Turnament.
Baca Juga: Pelatih Vietnam U-19 Tak Sabar Ingin Kalahkan Anak Asuh Shin Tae-yong
Raka Cahyana mampu membantu penyerangan, kualitasnya disebut sama seperti bek kanan timnas senior, Asnawi Mangkualam.
Berita Terkait
-
Cara Mendapatkan Emote Selebrasi Duduk Free Fire (FF), Gaya Ala Marselino Ferdinan
-
PSSI-nya Korsel Tunjuk Sosok Tak Terduga Jadi Dirtek, Shin Tae-yong?
-
Berkah Dipecat PSSI, Shin Tae-yong Banjir Job di Korsel
-
Shin Tae-yong Minta Piala AFF U-23 Dihapus! Kini Indonesia Tuan Rumah
-
Punya Tugas Ini di Seongnam FC, Shin Tae-yong Rekrut Pemain Timnas Indonesia?
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga