SuaraBogor.id - Angelina Sondakh bisa dibilang belakangan lebih aktif menggunakan media sosialnya semenjak menghirup udara bebas. Beragam konten menarik pun kerap dibuat diunggah di Instagram pribadinya itu.
Terbaru, Angelina Sondakh membuat konten video Instagram yang banyak menarik perhatian netizen. Melalui video yang diunggahnya perempuan yang akrab disapa Angie itu mengenalkan sosok yang ia sebut sebagai 'pacar baru'
"Mau tahu pacar baru aku? Serius? Seriusan? Ini," ujar Angelina Sondakh.
Angie pun tampak memperlihatkan ayam berbulu putih dengan jengger merah kehitaman. Angie pun menggendong sambil mengecup ayam tersebut.
"Sayang, I love you forever, together, blender, dispenser, helicopter, I love you Spiky," lanjutnya.
Ia pun lantas mengungkapkan kekagumannya pada ayam kesayangannya itu di kolom komentar unggahannya.
"Setiap hari nemenim aku, Nggak bawel nggak cerewet. Pokoknya bener-bener penghibur hati, bikin seneng, bikin ketawa, Alhamdulillah," tulis Angie di kolom caption unggahan tersebut.
Video tersebut pun sontak menarik perhatian para netizen untuk memberikan like ataupun komentar. Hewan kesayangan Angelina Sondakh pun sontak jadi sorotan netizen termasuk sang anak, Keanu Massaid.
Tanpa banyak kata, Keanu Massaid hanya memberikan komentar berupa emoji tertawa. Meski begitu, komentar tersebut ternyata mencuri perhatian netizen dan mendapat belasan like. Ada juga yang memberikan wejangan untuk Keanu agar menjaga ibundanya.
Baca Juga: Angelina Sondakh Singgung Gosip Turun Ranjang dengan Adik Adjie Massaid: Ya Ampun!
"Keanu... jaga mami yaah... jadi anak soleh kebanggaan papi mami... sehat selalu Keanu," tulis netizen tersebut.
Berita Terkait
-
Dibela Anak saat Dihujat Pacari Berondong, Olla Ramlan Terharu
-
Perkara Jalan Ngangkang saat Liburan Bareng Pacar Diomongin, Olla Ramlan sampai Klarifikasi
-
Kaleidoskop 2025: 9 Artis Gandeng Pacar Baru, Ada yang Langsung Nikah!
-
Siapa Yuriska Patricia? Diduga Pacar Baru Asnawi Mangkualam
-
Diduga Punya Pacar Baru, Teuku Ryan Kepergok Jalan Bareng Cewek di Mal
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Memulai 2026 dengan Langit Baru, 5 Doa dan Afirmasi agar Mental Tetap Waras dan Rezeki Lancar
-
Polres Bogor Jadi Pilot Project Jabar: Bentuk Satuan Khusus Berantas Perdagangan Orang
-
Berkas Kasus Korupsi Rp2,3 Miliar Kades Cikuda Resmi P21, Polres Bogor: Jangan Coba-coba!
-
Cek Jadwal KRL Bogor-Jakarta Jumat 2 Januari 2026: Jangan Sampai Ketinggalan Kereta!
-
Punggung Gak Cepat Lelah, Ini Daftar Sepeda MTB Bekas Geometri Tegak yang Cocok buat Bapak-bapak