SuaraBogor.id - Wirda Mansur belakangan sempat jadi bulan-bulanan publik usai masalah penipuan skincare yang dijual olehnya dan akhirnya viral di media sosial. Karena itu, Wirda Mansur pun akhirnya memutuskan hiatus dari Instagram.
Saat Wirda Mansur hiatus, warganet tak henti-hentinya memberi komentar negatif. Wirda Mansur diduga lari dari masalah yang ia alami saat ini.
"Kak serumnya dikirim kpn yaaa," ujar no*****s_
"Mau kabur," tulis @r*****a__ dalam kolom komentar.
Baca Juga: Kocak! Shin Tae-yong Digeruduk Bocil Minta Tanda-tangan, Warganet Penasaran Gimana Ngomongnya
"Mansurrrrr mau kemana kau mansur ...kabur terus kau mansurrrrr," ujar netizen lain.
Nah, terbaru Wirda Masur memberitahukan dirinya kembali mengaktifkan instagramnya, Jumat (8/7/2022).
Dalam kesempatan itu, Wirda Mansur juga menanyakan bagaimana kabar teman-teman onlinenya itu.
"I'm back! Finally," tulis Wirda pada caption, Insta Storynya.
"Apa kabar semuanya?" Wirda sematkan pada postingan Instastorynya.
Baca Juga: Meresahkan! Murka Tak Dikasih Uang, Tukang Palak di Palembang Main Pecahkan Kaca Truk Pakai Parang
Namun, hal yang mengejutkan, Wirda Mansur melakukan hal tak terduga. Bukannya melakukan klarifikasi, Wirda Mansur malah memilih baju-baju untuk dijadikan momen 'Give Away' untuk para followersnya.
Berita Terkait
-
3 Serum Korea Mengandung Ekstrak Beras, Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda
-
Abdur Arsyad Senggol Menteri HAM Natalius Pigai Buntut Kasus Penembakan Siswa di Semarang
-
Ini Cewek yang Bilang Satpam Jelek dan Hina Pemotor, Endingnya Diarak Mahasiswa
-
Ancam Driver Ojol Gegara Tak Mau Antar Makanan ke Lantai 3, Curhatan Cewek Ini Viral
-
4 Varian Peel Off Mask dari FAV Beauty, Ampuh Atasi Jerawat hingga Penuaan
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
KPU Kabupaten Bogor Salahkan Paslon 1 dan 2 Gara-gara Partisipasi Pemilih Turun?
-
Saung Inflasi, Solusi Cerdas Pemkab Bogor Jaga Stabilitas Harga di Tengah Krisis
-
Petugas TPS di Kota Bogor Meninggal Dunia Saat Bertugas
-
Hasil Quick Count Unggul, Dedie-Jenal Langsung Sujud Syukur di Hadapan Relawan
-
Hasil Quick Count LSI Pilbup Bogor: Paslon Rudy-Jaro 73,45%, Bayu-Kang Mus 26,55%