SuaraBogor.id - Tinggal menghitung hari, Ria Ricis akan menyambut kelahiran anak pertamanya. Jelang persalinan, istri Teuku Ryan tersebut tak ingin kehilangan kesempatan mengabadikan momen kehamilannya. Bersama dengan sang suami, Ricis memutuskan untuk melakukan maternity shoot yang diabadikan oleh FD photography.
Kalau sebelumnya Ria Ricis Maternity Shoot bareng sahabat artisnya, kali ini cuma berdua dengan Teuku Ryan, nih. Pamer baby bump, bumil satu ini tampak begitu cantik di pemotretan terbarunya.
Mengusung konsep colorful, seperti apa sih, potretnya? Biar nggak penasaran, yuk intip beberapa foto maternity shoot Ria Ricis berikut ini!
1. Colorful
Inilah salah satu hasil maternity shoot Ria Ricis bersama Teuku Ryan jelang persalinan. Keduanya tampak begitu menawan dalam foto yang mengusung konsep colorful tersebut.
Adik Oki Setiana Dewi ini tampak cantik mengenakan outfit ala cewek kue. Sementara Teuku Ryan tampil gagah dalam balutan setelan jas berwarna abu-abu.
2. Pink
Kenakan dress merah muda dengan hijab pink tua, aura bumil satu ini begitu terpancar. Dipadukan dengan makeup senada, membuat Ricis makin menawan dalam potret hasil jepretan FD Photography tersebut.
Dalam maternity shoot kali ini, Ricis tampak mengenakan dua outfit yang berbeda. Selain outfit berwarna serba pink, ia juga sempat mengenakan gaun serba putih. Meski dengan konsep sama, namun aura keibuan Ria Ricis begitu terlihat dengan busana satu ini.
Baca Juga: Outfitnya Layak Jadi Contoh Para Artis, Rina Nose Ikut Citayam Fashion Week
3. Setia
Sementara Teuku Ryan tampak setia mendampingi sang istri selama menjalani pemotretan. Pasangan yang menikah pada November 2021 ini juga tak canggung memamerkan beberapa pose mesra.
Raut kebahagiaan pun begitu terlihat pada wajah pasangan suami istri tersebut. Keduanya tampak tak sabar bertemu dengan buah hati pertama mereka.
4. Khusus
Sebelumnya, Ria Ricis juga pernah melakukan maternity shoot dengan para sahabat artisnya. Namun, kalo ini pemotretan khusus dilakukan berdua saja dengan sang suami, Teuku Ryan.
Di usia kandungan yang memasuki trisemester tiga ini, Ricis pamer baby bump yang semakin membesar. Konsep bunga-bunga yang dipilih pun sukses memancarkan pesona bumil cantik nan anggun.
Berita Terkait
-
Mau Hangout Tetap Classy? Intip 4 Gaya Kasual Elegan ala Krystal Jung
-
Elegan Setiap Saat, 4 Padu Padan Outfit ala Song Hye Kyo yang Patut Dicoba
-
4 OOTD Keren ala Kang You Seok Buat yang Suka Gaya Low Effort Tapi Stylish!
-
Suka Gaya Soft dan Kalem? Ini 4 Look Park Si Woo yang Cocok untuk Kamu
-
Nggak Boring! Ini 4 Look Harian Simpel Arin OH MY GIRL yang Gampang Ditiru
Terpopuler
- 6 Rekomendasi Mobil Bekas Suzuki Dibawah Rp 100 Juta: Irit, Murah, Interior Berkelas
- 6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
- 5 Serum Viva untuk Flek Hitam Usia 40 Tahun Keatas, Hempaskan Penuaan Dini
- Klub Presiden Prabowo Subianto Garudayaksa FC Mau Rekrut Thom Haye?
- 10 Rekomendasi Mobil Bekas Keluarga untuk 8 Penumpang: Murah, Nyaman, Irit
Pilihan
-
Dulu Dicibir, Keputusan Elkan Baggott Tolak Timnas Indonesia Kini Banjir Pujian
-
4 Rekomendasi HP Gaming RAM 12 GB Memori 512 GB, Harga di Bawah Rp 5 Juta Terbaik Juli 2025
-
BPS Mendadak Batalkan Rilis Jumlah Penduduk Miskin RI Usai Adanya Perbedaan Data Dengan Bank Dunia
-
Erick Thohir Akhirnya Mundur, Dapat Teguran FIFA!
-
3 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 12 GB, Multitasking Lancar Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Atasi Insomnia! 5 Tips Kesehatan Agar Tidur Cepat dan Nyenyak Setiap Malam
-
Pilihan Tepat Gerbang Rumah KPR, Rekomendasi Desain Unik yang Tak Menguras Anggaran
-
Sering Masuk Angin? Bukan Takdir, Ini 5 Kebiasaan Sederhana untuk Mencegahnya
-
Bukan Mustahil! Ini Trik Wujudkan Rumah Unik di Bawah Rp50 Juta di Lahan 100 Meter
-
Lebih dari Sekadar Alas Kaki, 5 Rekomendasi Sandal Jepit Murah yang Punya 'Kasta' Tersendiri