SuaraBogor.id - Saat ini presenter Ruben Onsu tengah berjuang menghadapi penyakit langka Empty Sella Syndrome hingga penyumbatan di sumsum tulang belakang.
Sejak divonis dua penyakit tersebut, suami Sarwendah itu mulai takut mati. Bahkan, Ruben Onsu kerap menceritakan soal kematian.
Mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, seperti baru-baru ini, ia mengungkapkan sebuah keinginannya jika meninggal dunia nanti ingin bertemu dengan sahabatnya, Olga Syahputra dan mendiang mamahnya.
"Ketika almarhum sudah tidak ada, ya saya cuma cerita 'Can (panggilan Ruben Onsu kepada Olga Syahputra), suatu saat nanti saya nggak ada, kamu tahu saya harus pergi, kamu jemput saya bersama mama saya. Terlalu singkat persahabatan kita 10 tahun'," cerita Ruben Onsu, dikutip dari YouTube Cumicumi pada Selasa (2/8/2022).
Baca Juga: Mau Dikasih Uang Rp 50 Juta, Bonge Tolak Mentah-Mentah Tantangan Raffi Ahmad
Ya, tak dipungkiri persahabatan Ruben dan almarhum Olga Syahputra memang cukup dekat. Ayah tiga anak itu juga membeberkan bahwa almarhum OOlga berperan besar dalam perjalanan kariernya.
Oleh sebab itu, Olga memiliki kenangan dan tempat tersendiri di dalam hati Ruben Onsu.
Saya bilang 'ketika saya sudah nggak ada umur, jika saya harus kembali ke Sang Pencipta. Biarkan saya dijemput sama almh (Olga Syahputra) dan almarhumah Mama saya," lanjutnya.
"Mereka punya cerita dalam perjalanan karir saya. Dan saya belum puas selama 10 tahun berteman," imbuhnya.
Lebih lanjut, ia mengungkapkan momen saat kehilangan sang sahabat, kondisinya begotu terpuruk. Namun, perpisahan tersebut membuatnya belajar arti sebuah persahabatan.
Baca Juga: Ruben Onsu Beberkan Efek yang Dirasakan Usai Jalani Pengobatan di Singapura
"Setelah almarhum nggak ada, saya akhirnya mengerti satu warna baru arti sebuah persahabatan, nggak selamanya persahabatan itu mulus jalannya," pungkas Ruben Onsu.
Berita Terkait
-
Dicueki Ayu Ting Ting dan Wendy Cagur, Reaksi Ruben Onsu Jadi Omongan
-
Disebut Ngemis Minta Perabotan ke Raffi Ahmad, Sarwendah Beri Klarifikasi Begini
-
Boy William Dipusaran Janda, Antara Sarwendah dan Ayu Ting Ting
-
Betrand Peto Pilih Jaga Jarak dengan Sarwendah Usai Dihujat: Padahal Aku Cuman Butuh Kasih Sayang
-
Pendidikan dan Agama Jordi Onsu, Adik Ruben Sering Dikira Mualaf Beber Tak Makan Daging Babi
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Pemkab Bogor Akselerasi Penanganan Stunting dengan Data Digital
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor