SuaraBogor.id - Gerak gerik dan omongan komedian Sule belakangan ini selalu jadi perhatian netizen. Semuan hal yang berhubungan dengan ayah dari Rizky Febian itu kerap dikaitkan dengan keretakan rumah tangganya dengan Nathalie Holscher.
Baru-baru ini viral potongan video yang menunjukkan Sule sata tengah berbicara dengan mobil. Dalam video itu, Sule menyebut bahwa dirinya tiap lima tahun sekali ganti mobil.
"Nah, gua kalo misalkan beli mobil nih. 1 tahun, 2 tahun, 3 tahun, 4 tahun, udah kenyang nih kita nih. Nah mobil kan kalo dalam 4 tahun atau 5 tahun, itu harus ada tune upnya terus-terusan. Terus ada harus ganti ini lah, ganti itu, ganti ini. Itu kan pengeluaran akan lebih banyak dibanding dengan kita ganti mobil," jelas Sule dalam potongan video itu seperti dikutip dari unggahan akun Instagram @nyinyir_update_official
Ditegaskan Sule bahwa ia ganti mobil paling lama 5 tahun sekali. Sayangnya obrolan Sule soal mobil ini malah dikomentari netizen dan dikaitkan dengan rumah tangganya.
"Apa berlaku juga ke istri yah," tulis salah satu netizen di potongan video itu.
"oww begitu konsepnya," sambung akun lainnya.
Meski ada netizen yang berkometar tak nyambung itu, masih banyak juga warganet lain yang geram.
"Kasian ya Sule lagi bener bener nih di sorot, ngomongin mobil aja disangkut pautin sama istri," unggah akun @nia***
"Pdhal bener sh klo soal mobil, aq setuju sma sule. Lha malah disangkut pautin k hal lain, dasar netizen," tambah akun lainnya.
Baca Juga: Terungkap Alasan Nathalie Holscher Tak Izinkan Baby Adzam Nginap di Rumah Sule
"Jgn gitu juga woi, dia sama alm lina lama tu gak 5thn, sampai iky besar lg," timpal akun @kai***
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Fatayat NU Siap Jadi Motor Ekonomi Perempuan di Pelosok Bogor
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 111 Kurikulum Merdeka
-
Wajah Baru Transportasi Bogor: Angkot Tua Bakal Dihapus, Skema Ganti Kendaraan Diperketat
-
Lautan Manusia di Pakansari: UAS dan Bupati Rudy Susmanto Ketuk Pintu Langit untuk Bogor
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 121 Kurikulum Merdeka