SuaraBogor.id - Curhatan Riesca Rose terkait rasa kecewanya menuai sorotan netizen. Ini setelah dituding jadi orang ketiga di balik keretakan rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher.
Melalui postingan Instagram pada 4 Agustus 2022, Riesca Rose meminta orang-orang untuk berkaca dulu sebelum menghujat yang lain.
"Sebelum menghina orang, menghujat orang, balikin dulu ke diri sendiri, apakah kita sudah benar-benar baik untuk menghujat mereka," ujar Riesca Rose.
Riesca Rose kemudian berkata bahwa setiap manusia pasti sama-sama punya kesalahan. Ia merasa seseorang tak perlu menghakimi yang lain seperti dirinya sendiri tidak pernah melakukan dosa.
"Semua orang pasti punya aib masing-masing. Nggak mungkin nggak ada," kata Riesca Rose.
Ditambah lagi, Riesca Rose merasa orang-orang yang melimpahkan kesalahan kepadanya juga tidak punya bukti cukup untuk mempertanggungjawabkan ucapan mereka.
"Kalian hanya bisa mencaci orang yang benar-benar kalian sendiri nggak kenal dan tanpa tahu yang sebenarnya. Ingat ya, apa pun yang kalian lihat dan dengar belum tentu itu faktanya," tutur Riesca Rose.
Riesca Rose menyayangkan minimnya empati dari orang-orang yang langsung termakan gosip perselingkuhannya dengan Sule.
"Sudah dipikir kah bagaimana perasaan keluarga mereka bila keluarganya dihina?" ucap Riesca Rose.
Baca Juga: Riesca Rose Jawab Isu Jadi Orang Ketiga Antara Nathalie Holscher dan Sule
Sebagaimana diberitakan, Riesca Rose dituding jadi orang ketiga dalam pernikahan Sule dan Nathalie Holscher usai sang artis memposting beberapa rekaman suara di Instagram.
Di postingan yang sama, Nathalie Holscher bertanya ke Riesca Rose kenapa ia memblokir akun Instagram-nya.
Berita Terkait
-
Beda Biaya Bariatrik di Indonesia vs Malaysia, Mahal Mana? Nathalie Holscher Pilih Penang
-
Syuting Film Danyang Wingit: Jumat Kliwon, Nathalie Holscher Dengar Suara Gamelan Tanpa Wujud
-
Debut Akting di Film Danyang Wingit: Jumat Kliwon, Nathalie Holscher Belajar Jadi Sinden
-
Sakit Hati Disebut Mirip Kuda Nil, Nathalie Holscher Pilih Operasi Potong Lambung
-
Selalu Taat Bayar Pajak Tapi Jalan di Subang Masih Rusak, Sule Geram: Gimana Ini?
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
5 Hal Penting Kenaikan Debit Air Bendung Katulampa Setelah Hujan Deras Puncak
-
Siaga 3! Jakarta Dalam 'Jendela' 9 Jam: Debit Air Katulampa Meroket Setelah Hujan Deras di Puncak
-
5 Fakta Krusial Kasus Kades Cikuda Parung Panjang, Nasib Jabatan di Ujung Tanduk
-
Sadis! Dibacok Kelompok Misterius di Kandang Roda Cibinong, Pemuda IR Kritis di Ruang Operasi
-
Kades Cikuda Parungpanjang Ditahan Polres Bogor, DPMD Gelar Rapat Darurat Bahas Nasib Jabatan!