SuaraBogor.id - Persikabo 1973 akan menghadapi Persija Jakarta pada malam ini Minggu (14/8/2022) pukul 20.30 WIB.
Persikabo 1973 akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor.
Berikut ini link Live Streaming Bola di video, siaran langsung Liga 1 2022 antara Persija vs Persikabo.
Sebelumnya, Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll mengaku tidak masalah timnya terus-terusan bertanding malam hari. Justru, ia merasa nyaman dengan hal itu, apalagi jika bermain di stadion yang bagus.
Baca Juga: Persikabo 1973 vs Persija Jakarta: Thomas Doll Nyaman Timnya Main Malam
Persija kembali akan main malam saat menantang tuan rumah Persikabo 1973 pada laga pekan keempat BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Pakansari, Cibinong, Minggu (14/8/2022) pukul 20.30 WIB.
“Saya melihat Stadion Pakansari sebagai venue yang sangat bagus dan mempunyai atmosfer yang bagus juga. Kami juga menikmati latihan tadi malam di sini," kata Thomas Doll di laman resmi klub, Minggu (14/8/2022).
"Saya harap penonton menikmati pertandingannya karena saya rasa pertandingan pukul 20.30 WIB merupakan waktu yang baik. Kami sendiri nyaman main malam. Saya sangat menginginkan permainan tim yang bagus saat melawan Persikabo,” sambung pelatih asal Jerman itu.
Ada 21 pemain Persija yang dibawa Doll untuk laga kontra Persikabo ini. Dalam lawatan ke Cibinong ini, praktis tak ada penggawa Persija yang absen.
Ini tidak seperti pekan lalu di mana ada sejumlah nama yang tak bisa bermain karena terserang virus. Bahkan, penyerang asing Michael Krmencik harus mendapat perawatan di rumah sakit.
Baca Juga: Link Live Streaming Persebaya Vs Madura United, Liga 1 Minggu 14 Agustus 2022
"Saya senang hari ini mendapat kabar dari dokter tim bahwa pemain kami tidak ada yang sakit. Seperti yang kita tahu, dalam tiga minggu terakhir pemain kami terkena virus dan perlahan mereka sudah kembali ke tim," jelas Doll
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Resmi! Persib Bandung Tutup Peluang Persija Juara BRI Liga 1 Musim Ini
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Carlos Pena Soroti Magis Pakansari, Tak Menyesal Persija Didepak dari JIS?
-
Persija Jakarta Bertekad Kudeta Empat Besar, Konsistensi Jadi Tantangan?
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming Persis Solo vs Persita Tangerang: Adu Kuat di Stadion Manahan!
-
Hari Hancurnya Real Madrid: Kalah di Final, 3 Kartu Merah dan Ancaman Sanksi Berat
-
Tidak Ada Pemutihan Pajak di Jakarta! Gubernur Pramono Anung Ungkap Alasannya
-
Nekat Bawa Miras di Konser Iwan Fals, Puluhan Penonton Diciduk Polisi
-
5 Sabun Cuci Muka untuk Kulit Kering, Recommended Teregistrasi BPOM
Terkini
-
Cara Mudah Klaim DANA Kaget Sabtu Ini, Saldo Gratis Langsung Masuk!
-
Air Mata Kabomania! Persikabo Makin Merana, Bupati Diminta Turun Tangan
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Jadi Pintu UMKM Menuju Pasar Global, Contohnya UMKM Kamandalu Ashitaba
-
Dituding Bongkar Aib Paula, Baim Wong Beri Kode Keras Soal Dosa dan Pertanggungjawaban
-
Pendakian Gede Pangrango Dibuka Lagi, Tapi Dilarang Mendekati Kawah Wadon Radius 600 Meter