SuaraBogor.id - Surat permintaan maaf Ferdy Sambo kepada seniornya nampaknya kembali menjadi perbincangan publik.
Bahkan, kini viral di media sosial, surat berisikan permintaan maaf pada seniornya di kepolisian.
Hal tersebut dapat dilihat di akun gosip @lambe_turah, dalam unggahan tersebut nampak surat ditulis tangan oleh Ferdy Sambo.
Tertulis pengakuannya menyesal atas apa yang dilakukan pada Brigadir J.
Bahkan, Ferdy Sambo mengaku siap menerima konsekuensi hukum atas perbuatannya.
Mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, rupanya, surat permintaan maaf tersebut menarik perhatian grafolog, Tessa Sugiato. Grafolog tersebut membaca sifat asli Ferdy Sambo melalui tulisan tangannya.
Tessa menilai jika Ferdy Sambo merupakan orang yang berpikir komprehensif dan cerdas.
"Kalau melihat dari tulisan Beliau banyak juga thread yang positif sebenarnya. Jadi kita mulai dari yang positif dulu ya.
Jadi dari tulisan ini kita tahu bisa menganalisis bahwa penulisnya adalah orang yang memiliki determinasi yang tinggi, juga punya kepercayaan diri yang tinggi, dan juga cerdas.
Baca Juga: Merasa Lebih Baik Mati, Komnas Perempuan Angkat Lagi Dugaan Pelecehan Seksual Putri Candrawathi
Kecerdasan itu kita bisa melihat dari bentuk huruf M atau N dari penulisnya, bahwa tulisan beliau ini huruf M atau N nya bisa dibilang tajam-tajam," tutur Tessa.
Tak hanya itu, Ferdy Sambo juga termasuk orang yang dapat melihat secara general.
Namun, Tessa Sugianto juga menuturkan jika Ferdy Sambo sulit untuk menerima masukan dari orang lain.
Hal itu dikarenakan tulisan tangan saat membuat huruf 'E' cenderung sempit.
Bahkan, tersangka kasus pembunuh Brigadir Yoshua itu juga termasuk orang yang temperamental, mudah marah, dan mudah tersinggung.
Terakhir, Tessa juga menyebutkan kalau Ferdy Sambo memiliki kecenderungan seksual fantasi. Hal tersebut bisa dilihat dari tandatangan yang terlihat seperti alat kelamin pria.
Berita Terkait
-
Merasa Lebih Baik Mati, Komnas Perempuan Angkat Lagi Dugaan Pelecehan Seksual Putri Candrawathi
-
Bharada E Berani Bongkar Kejanggalan di Rumah Tangga Ferdy Sambo, Putri Candrawathi Disebut Lakukan Hal Terlarang
-
Efek Kasus Ferdy Sambo: 3 Polisi Sudah Dipecat, 4 Lagi Menunggu Giliran
-
Ferdy Sambo Sebut Istrinya Diperkosa Brigadir J, Narasi Kekerasan Seksual Terhadap PC Menguat
-
Analisa Komnas HAM Diperkuat Rekonstruksi Kuwat Ma'ruf, "Drama Queen" Putri Sambo dari Kasus Pelecehan Menjadi Kekerasan Seksual
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Memulai 2026 dengan Langit Baru, 5 Doa dan Afirmasi agar Mental Tetap Waras dan Rezeki Lancar
-
Polres Bogor Jadi Pilot Project Jabar: Bentuk Satuan Khusus Berantas Perdagangan Orang
-
Berkas Kasus Korupsi Rp2,3 Miliar Kades Cikuda Resmi P21, Polres Bogor: Jangan Coba-coba!
-
Cek Jadwal KRL Bogor-Jakarta Jumat 2 Januari 2026: Jangan Sampai Ketinggalan Kereta!
-
Punggung Gak Cepat Lelah, Ini Daftar Sepeda MTB Bekas Geometri Tegak yang Cocok buat Bapak-bapak