SuaraBogor.id - Belakangan ini publik dihebohkan dengan adanya isu yang menyebutkan anak Venna Melinda yakni Verrel Bramasta suka sesama jenis.
Mendengar kabar tersebut, Verrel Bramasta langsung memberikan tanggapan soal kabar suka sesama jenis tersebut.
Bak menepis soal tudingan miring tersebut, baru-baru ini kakak Athala Naufal itu mengungkap keinginannya untuk segera menikah dan punya anak.
"Insya Allah, aku sih gini yah dari dulu memang bilang kepingin nikah, kepingin punya keluarga karena emang faktanya aku suka banget sama anak kecil," jelas Verrell Bramasta di akun YouTube Intens Investigasi dikutip Suarabogor.id dari Herstory-jaringan Suara.com, Selasa (6/9/2022).
Baca Juga: Malah Menyakiti Perempuan, Bupati Ciamis Tak Setuju Poligami Jadi Solusi Pencegahan HIV
"Suka banget sama bayi, kayak Vania, baby L, aku ngurusin mereka dari kecil sampai mereka besar. Nggak sabar banget kepingin menjadi seorang papah," sambungnya lagi.
Verrell Bramasta membenarkan sebelumnya tidak terlalu mengindahkan hubungan serius. Dia beralasan kala itu sedang fokus kerja.
"Cuma kemarin kan fokusnya kerja, bangun rumah, nabung. Dan sekarang alhamdulillah satu persatu mimpi aku sudah tercapai. Sudahlah kalau ada jodohnya kepingin diseriusin saja," tuturnya.
Pemain Putri Untuk Pangeran ini merasa bersyukur atas semua rezeki yang diberikan Tuhan. Karenanya, Verrell Bramasta tidak ambil pusing digosipkan yang tidak-tidak.
"Allah sudah baik banget sama aku, kasih aku banyak rezeki. Daripada aku fokus gosip miring yang kayak gitu, banyak hal yang harus aku fokusin," ucapnya.
Baca Juga: Tuai Pro Kontra, Ditanya soal Perempuan Minta Mahar Nikah Rp 50 Juta, Begini Jawaban Para Lelaki
Terkait isu gay, Verrell Bramasta membantahnya. Dia menjelaskan kalau publik sejatinya bisa menilai sendiri.
Berita Terkait
-
Haji Faisal Ayah Fuji Ulang Tahun ke-56, Ucapan Venna Melinda Tuai Sorotan
-
Apa Itu Istri Batin? Disebut Walid dalam Series Bidaah
-
Menyoal Tuntutan Lisa Mariana ke RK, Apakah Ayah Wajib Nafkahi Anak di Luar Nikah?
-
Mama Papa Fuji Panik Kalau Anaknya Dekat Cowok, Bagaimana Nasib Verrel Bramasta?
-
Rekam Jejak Brigadir AK di Polri, Dipecat Usai Tewaskan Bayi 2 Bulan Hasil Hubungan Luar Nikah!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga