SuaraBogor.id - Baru-baru ini viral di media sosial yang memperlihatkan seorang wanita marah-marah lantaran merasa terganggu dengan adanya lantunan shalawat di salah satu masjid di Depok, Jawa Barat.
Video viral yang memperlihatkan seorang wanita marah-marah tersebut diketahui terjadi di Masjid Wisma Cakra, wilayah Limo, Depok pada Senin, 5 September 2022.
Aksi wanita tersebut pun viral setelah videonya diunggah salah satu akun media sosial @depokhariini.
Dalam video yang beredar itu, wanita berhijab tersebut sempat mendatangi masjid sambil marah-marah. Aksinya sempat dihalau oleh pengurus masjid.
Baca Juga: Aksi Guru Hancurkan Hp Sitaan dari Siswa Pakai Alat Pemotong Kawat Beton Tuai Kritik
Hal itu tentunya mendapatkan sorotan dari netizen.
"APAKAH INI SALAH SATU DAMPAK BBM NAik," tulis netizen.
"Yah..penampilan gk menjamin akhlak seseorang menjadi baik,, baik penampilan nya blm tentu akhlak nya," tulis netizen.
"Astagfirullah..gk ada attitudenya si ibu. Sy aj yg rumahnya deket banget dgn musholla dan mesjid gk merasa terganggu malah senang jd adem hati dan bisa gk kesiangan bangun..," tulis netizen.
Sementara itu, menurut Kapolsek Cinere, Kompol Jun Nurhaida Tampubolon, wanita yang mempersoalkan suara dari masjid tersebut diduga mengalami gangguan kejiwaaan alias ODGJ.
Baca Juga: Momen Bocah Ajari Sang Adik Mengaji Bikin Heboh Media Sosial, Warganet: Calon Dosen
“Anggota sudah mengecek ternyata wanita yang mempermasalahkan hal tersebut ODGJ (orang dengan gangguan jiwa),” katanya, mengutip dari DepokToday -jaringan Suara.com.
Berita Terkait
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Andre Onana Hobi Blunder: Gegara Sarung Tangan dari Mal Depok?
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Dedi Mulyadi: 25 Persen Lulusan SMP Jabar Bisa Sekolah Gratis di SMA Swasta!
-
Sejarah Terukir! Mahkota Raja Pajajaran Kembali 'Pulang' ke Bogor Setelah Ratusan Tahun
-
Dedi Mulyadi Turun Tangan, Desain Museum Pajajaran Bogor Bakal Dirombak
-
Dedi Mulyadi Larang Pungutan Sumbangan di Jalan, Berlaku 14 April 2025!
-
Didukung Dedi Mulyadi, Museum Pakuan Pajajaran 'Bumi Ageung Batutulis' Segera Hadir