SuaraBogor.id - Berita terpopuler Suarabogor.id pada Minggu (2/10/2022) ada tragedi kanjuruhan yang menyebabkan ratusan orang meninggal dunia, usai laga antara Arema FC dan Persebaya Surabaya, Sabtu (1/10/2022).
Ada juga berita terkait dugaan gas air mata yang dipicu menyebabkan korban jiwa berjatuhan di Stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur.
Buntut tragedi Kanjuruhan Malang yang menyebabkan ratusan orang meninggal dunia membuat sorotan media luar negeri. Bahkan, Pembawa acara sekaligus komentator sepak bola Radot Valentino Jebret Simanjutak mundur dari komentator Liga 1.
Pengumuman tersebut disampaikan Valentino melalui pernyataan tertulis yang dia unggah dalam Instagram pribadinya, @radotvalent.
1. Peristiwa Berdarah di Stadion Kanjuruhan Malang, Ratusan Orang Tewas, Dua di Antaranya Anggota Polisi
Peristiwa berdarah terjadi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur pada Sabtu (1/10/2022) malam. Yakni, ada ratusan orang meninggal dunia usai laga Arema FC dan Persebaya Surabaya.
Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta mengatakan, dari 127 orang yang meninggal dunia tersebut, dua di antaranya merupakan anggota Polri.
2. Buntut Tragedi Kanjuruhan, Terhitung 2 Oktober Valentino Jebret Mundur dari Komentator Liga 1
Baca Juga: Duh, Indonesia Terancam 4 Sanksi FIFA, Pasca Tragedi Kanjuruhan
Buntut tragedi Kanjuruhan Malang yang menyebabkan ratusan orang meninggal dunia membuat sorotan media luar negeri. Bahkan, Pembawa acara sekaligus komentator sepak bola Radot Valentino Jebret Simanjutak mundur dari komentator Liga 1.
Pengumuman tersebut disampaikan Valentino melalui pernyataan tertulis yang dia unggah dalam Instagram pribadinya, @radotvalent.
3. Tragedi Kanjuruhan, Suporter Bonek Bela Aremania dan Sentil Polisi: Ngawur dengan Menembak Gas Air Mata
Suporter Bonek buka suara dan membela Aremania pasca tragedi Kanjuruhan Malang, Jawa Timur yang menyebabkan ratusan orang meninggal dunia, Sabtu (2/10/2022).
Pada kali ini, suporter Bonek membela Aremania dan melakukan kritik kepada pihak kepolisian, karena diduga telah menembakan gas air mata ke tribun penonton, yang menyebabkan ratusan orang meninggal.
Tag
Berita Terkait
-
Duh, Indonesia Terancam 4 Sanksi FIFA, Pasca Tragedi Kanjuruhan
-
Kapolri Pastikan Jumlah Korban Tewas Tragedi Kanjuruhan 125 Orang: Sebelumnya 129 Orang, Tapi Ada yang Tercatat Ganda
-
Sederet Sanksi Berat Mengancam Indonesia Usai Ratusan Orang Tewas Dalam Tragedi Kanjuruhan
-
Memakan Ratusan Korban Jiwa, Presiden FIFA : Tragedi Kanjuruhan Membuat Syok Sepakbola Dunia
-
Sergio Ramos Berduka Atas Tragedi Kanjuruhan: Menyayat Hari, Pikiran Kami Bersama Para Korban dan Keluarga
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Akal Bulus Dibongkar KPK, Ridwan Kamil Catut Nama Pegawai Demi Samarkan Kepemilikan Kendaraan
- Bupati Sleman Akui Pahit, Sakit, Malu Usai Diskominfo Digeledah Kejati DIY Terkait Korupsi Internet
- Pemain Keturunan Purwokerto Tiba di Indonesia, Diproses Naturalisasi?
Pilihan
-
7 Sepatu Lari Murah 200 Ribuan untuk Pelajar: Olahraga Oke, buat Nongkrong Juga Kece
-
Masih Layak Beli Honda Jazz GK5 Bekas di 2025? Ini Review Lengkapnya
-
Daftar 5 Mobil Bekas yang Harganya Nggak Anjlok, Tetap Cuan Jika Dijual Lagi
-
Layak Jadi Striker Utama Persija Jakarta, Begini Respon Eksel Runtukahu
-
8 Rekomendasi HP Murah Anti Air dan Debu, Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Jejak Digital Kejam! Pengakuan Lawas 'Seks Bebas' Erika Carlina Viral, Seruan Boikot Menggema
-
Bekingan PTPN Tak Berguna, Menteri LHK Ultimatum 13 Perusahaan di Puncak: Bongkar atau Penjara
-
Monumen Helikopter Puma SA 330: Ikon Sejarah dan Kebanggaan Baru di Jantung Bogor
-
Harga HP Samsung Spesifikasi Terbaik
-
Modal HP Doang! 3 Aplikasi Edit Video Terbaik Bikin Konten Kamu Naik Kelas