SuaraBogor.id - Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang saat ini dialami oleh Lesti Kejora terus mendapatkan sorotan dari berbagai pihak.
Salah satunya seorang netizen memberikan semangat kepada Lesti Kejora, atas kasus KDRT yang dilakukan Rizky Billar.
Pada cuitan netizen @NdrewsTjan dia mengatakan kepada Lesti Kejora, jangan sampai kesetiaan menjadi perbudakan.
"Hey Lesti, hear this
Baca Juga: Buka-bukaan Bongkar Perangai Rizky Billar, Isa Zega juga Ungkap Hal ini
Don't let your loyalty become slavery. If Rizky Billar don't appreciate what you bring to the table, then let him eat alone.
A women should never invest in a relationship
she wouldn't want for her daughter.
Everyone is with you Lesti," cuitnya, dikutip Suarabogor.id, Kamis (6/10/2022).
Dalam bahasa Indonesia.
"Hei Lesti, dengar ini
Baca Juga: Atta Halilintar Bagikan Video Soal Sayang Istri Hidup Berkah, Warganet Singgung Rizky Billar
Jangan biarkan kesetiaan Anda menjadi perbudakan. Jika Rizky Billar tidak menghargai apa yang Anda bawa ke meja, maka biarkan dia makan sendiri.
Berita Terkait
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Rizky Billar Sindir Pengacara dan Oknum Coklat yang Bikin Gaduh Rumah Tangganya Dulu
-
40 Ucapan Paskah Singkat Tapi Menyentuh Hati, Cocok untuk Caption Medsosmu
-
Adegan Dewasa Lesti Kejora dan Rizky Billar Viral, Dicap Salah Tempat dan Bikin Malu
-
There's Still Tomorrow: Perjuangan Ibu Lawan KDRT Demi Masa Depan Anak
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga