SuaraBogor.id - Plt Bupati Bogor, Iwan Setiawan mengatakan, saat ini dirinya telah menerbitkan aturan baru soal pakaian produk lokal untuk setiap ASN setiap hari Selasa.
Menurutnya, peraturan baru ini merupakan program Selasa Kasual, yang menyebutkan bahwa seluruh ASN di Kabupaten Bogor wajib menggunakan pakaian produk lokal.
"Kita mulai ada program Selasa Kasual, jadi ASN di Pemkab Bogor boleh pakai pakaian kasual, tentunya produk dalam negeri atau produk lokal, bebas tapi rapi," katanya, mengutip dari Antara.
Program Selasa Kasual merupakan bentuk dukungan Pemerintah Kabupaten Bogor terhadap tumbuh kembang produk lokal dalam negeri
Dia berharap, program tersebut dapat meningkatkan konsumsi produk lokal di semua lini. ASN menjadi sasaran awal dan diharapkan bisa memberi contoh kepada masyarakat untuk ikut menggunakan produk-produk lokal.
"Selasa Kasual itu ingin memberikan market terhadap produk-produk lokal, khususnya kepada pengrajin produk lokal," kata Iwan.
Ia juga berharap para pengrajin berlomba-lomba meningkatkan kualitas agar Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Kabupaten Bogor semakin maju.
"Kita harus bangga dengan buatan Indonesia. Dan ke depannya kita berharap pengrajin produk lokal juga bisa terus berkembang," tuturnya.
Berita Terkait
-
Rizky Bunuh Anak dan Bikin Istri Kritis di Depok, Warga Sekitar Sebut Korban Punya Paras Cantik dan Ekonomi Cukup
-
Motor Milik Seorang ASN BPIP Raib Dicuri, Terparkir di Kost-Kostan Tomang Jakbar
-
Napi Bandar Narkoba Bokir Yang Melarikan Diri Dari Lapas Kelas I Cipinang Ditangkap di Cibinong
-
Ini Empat Program Dorong Akselerasi Destinasi TWC Borobudur
-
Ariel Noah Virgo, BCL Aries: Perawan Gembalakan Domba
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kaleidoskop 2025: 9 Kasus Viral Guncang Bogor, Dari Pengoplos Gas Hingga Tragedi Shalat Subuh
-
Niat Berbakti Berujung Maut, Pemuda Bojonggede Tewas Terpanggang di Atas Pohon
-
Senin Depan Berlaku! Flyover Cibinong Resmi Pasang ETLE, Melanggar Langsung Dapat 'Surat Cinta'
-
Pembangunan 600 Unit Huntara di Aceh akan diserahkan pada Pemerintah Daerah pada 8 Januari 2026
-
Ngurus Izin Sambil Nongkrong? Bupati Bogor Boyong Kantor Dinas ke VIVO Mall, Ubah Wajah Birokrasi