SuaraBogor.id - Bagi anda yang ingin mencoba melakukan pendaftaran CPNS 2023 harus sudah mempersiapkan segala hal.
Informasi tentang dibukannya CPNS 2023 semakin dekat, calon peserta juga sudah mulai mencari. Baik yang baru lulus kuliah atau pendaftar dari tahun yang lalu.
Ini adalah informasi mengenai 5 jurusan kuliah yang berpeluang besar lolos dalam seleksi CPNS 2023 mendatang.
CPNS 2023 adalah kesempatan yang paling diminati oleh masyarakat kita, dan menjadi seorang PNS adalah idaman semua orang di Indonesia.
Baca Juga: Atlet Badminton Diangkat Jadi PNS, Apakah Proses Seleksinya Berbeda?
Dengan adanya informasi terkait 5 jurusan yang berpeluang besar menjadi PNS 2023, bisa memotivasi untuk para lulusan S1 yang baru wisuda dan mengikuti seleksi CPNS 2023.
Berikut adalah 5 jurusan kuliah yang berpeluang besar untuk lolos seleksi CPNS 2023:
1. Jurusan Politik dan Pemerintah
2. Jurusan Pendidikan
3. Jurusan Teknik
Baca Juga: 5 Tips Tentukan Jurusan Kuliah yang Tepat, Jangan Sampai Salah Pilih!
4. Jurusan Manajemen
5. Jurusan Teknologi Informasi
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Jurusan Kuliah untuk Kamu yang Punya IQ Tinggi, Mau Coba?
-
253 PNS Papua Tengah Diambil Sumpah Usai Terima SK Pengangkatan
-
UKT Lebih Murah, Ini 6 Jurusan Kuliah yang Mirip dengan Kedokteran
-
Teknik Metalurgi Belajar Apa? Jurusan Kuliah dengan Prospek Karier Menjanjikan
-
3 Jurusan Kuliah yang Paling Cepat Dapat Kerja, Apa Saja?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
Terkini
-
Ada Potensi Politik Uang di Pilkada Bogor? Ini Kata Bawaslu
-
Soal Opsi TPS Darurat, Ini Kata Pemkab Bogor
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor