SuaraBogor.id - Warga Kecamatan Tapos, Kota Depok, Jawa Barat digemparkan dengan penemuan seorang mayat laki-laki sudah membusuk tanpa alat kelamin.
Penemuan mayat tanpa kelamin di Tapos Depok tersebut ditemukan tanpa identitas di sebuah kebun Kamis (11/5/2023) sore.
Polres Metro Depok mengungkap hasil sementara dari otopsi mayat tanpa identitas yang ditemukan di sebuah kebun di Kecamatan Tapos, Kota Depok.
Kasat Reskrim Polres Metro Depok, AKBP Yogen Heroes Baruno, hasil pemeriksaan forensik menunjukkan bahwa ada luka tusuk di perut hingga hilangnya organ leher korban.
"Untuk hasinya sementara, terdapat luka tusuk," katanya kepada wartawan, dikutip Sabtu (13/5/2023).
AKBP Yogen juga menyebut, pihaknya masih kesulitan untuk menyimpulkan penyebab kematian dari mayat tersebut.
"Dokter forensik tidak bisa menyatakan itu karena organ leher tidak ditemukan. Jadi batang tenggorok, kerongkongan, tulang rawan dari gondok itu tidak ada ya, tidak ditemukan," jelasnya.
Saat ini pihaknya sedang mengidentifikasi identitas sebenarnya dari mayat tersebut.
Baca Juga: Sempat Disangka Perempuan, Mayat Bugil dengan Tangan Terikat di Depok Ternyata Seorang Pria!
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 121 Kurikulum Merdeka
-
3 Spot Wisata Hits di Bogor Timur Buat Healing Tipis-Tipis Akhir Pekan
-
Siapa Bos di Balik 11 Nyawa Gurandil? Kapolda Jabar Beri Sinyal Seret Pemodal ke Meja Hijau
-
Tirta Kahuripan Bogor Kirim Alat Penjernih Air Canggih untuk Korban Bencana di Sumatera
-
UAS Hadir di Bogor Besok, Pemkab Traktir 11.000 Porsi Makan Gratis untuk Jamaah