SuaraBogor.id - Mantan gelandang andalan Timnas Indonesia, Zulfiandi, secara mengejutkan memutuskan untuk pensiun secara sementara dari dunia sepak bola. Langkah yang dilakukan pemain asal Aceh itu sebetulnya sudah pernah dilakukan para pendahulunya.
Sebab, jauh sebelum Zulfiandi memutuskan untuk gantung sepatu, sudah ada banyak sekali pemain sepak bola, terutama yang menyandang label Timnas Indonesia, yang telah mengambil langkah serupa.
Sebagai informasi, Zulfiandi memutuskan untuk berhenti secara sementara dari dunia sepak bola karena alasan keluarga. Career break ini dipilih eks pemain Timnas Indonesia itu karena ingin merawat ibunya yang sakit.
Jika menilik kembali ke belakang, sebetulnya sudah ada langkah serupa yang diambil mantan pemain andalan skuad Garuda. Berbagai alasan memang mengiringi keputusan ini. Berikut Bolatimes.com menyajikan nama-namanya.
Baca Juga: Viral Video Maria Theodore Salim ke Ibu Marselino Ferdinan, Fiks Pacaran?
Pemain bek kiri yang tampil luar biasa bersama Timnas Indonesia di Piala AFF 2010, Muhammad Nasuha, mengalami nasib tragis. Kariernya harus berhenti di usia keemasan karena mengalami cedera lutut.
Padahal, ketika itu Nasuha tengah dalam level terbaiknya setelah tampil mengejutkan di Piala AFF 2010. Nasuha sempat kembali bermain di Divisi 1 bersama Cilegon United pada 2014, namun dia kembali dihantam cedera ACL dan terancam pensiun dini.
2. Jack Komboy
Salah satu pemain Timnas Indonesia saat menjadi runner-up Piala Tiger 2004, Jack Komboy, juga memutuskan untuk mengakhiri kariernya lebih cepat. Padahal, dia cukup moncer bersama sejumlah klub elite seperti Persipura Jayapura dan PSM Makassar.
Baca Juga: Marselino Ferdinan Bawa Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia U-23 2024, KMSK Deinze Semringah
Namun, pada medio 2010, Jack Komboy memilih banting setir menjadi politisi. Saat memutuskan terjun di dunia politik, saat itu performanya masih dinilai apik dan bisa bersaing di level tertinggi.
Berita Terkait
-
Pundit Belanda: Kegilaan Suporter Timnas Indonesia Tak Ditemukan di Negara Lain
-
Asisten Patrick Kluivert Singgung Presiden Prabowo, Ada Apa?
-
Asisten Pelatih Timnas Indonesia Persiapkan Emil Audero Debut Lawan China
-
Usai Bela Timnas Indonesia, Nathan Tjoe-A-On Mulai Rutin Main di Swansea City
-
PSSI-nya Korsel Tunjuk Sosok Tak Terduga Jadi Dirtek, Shin Tae-yong?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga