SuaraBogor.id - Publik dibuat geger dengan foto seorang wanita di Bogor yang bersimbah darah. Wanita tersebut menjadi korban penusukan oleh mantan suaminya. Karena aksi ini, korban mengalami 5 luka tusuk dan sayatan di sekujur tubuhnya.
Unggahan mengenai wanita di Bogor yang menjadi korban penusukkan oleh mantan suami ini diunggah oleh akun @Heraloebss dan langsung viral dalam waktu singkat.
Berdasarkan keterangan cuitan, kejadian nahas ini terjadi di Caringin, Kabupaten Bogor pada Minggu (1/10/2023) lalu. Wanita ini rupanya menjadi korban penusukan yang dilakukan oleh mantan suaminya.
"Subuh dini hari tadi seorang wanita ditusuk sebanyak 5 kali oleh mantan suaminya (01/10/2023)" tulis cuitan di akun X tersebut.
Bersama cuitan ini diunggah juga foto korban yang bersimbah darah ketika dibawa ke rumah sakit. Wanita ini mendapat luka tusuk yang sebagian besar berada di bagian punggungnya.
Karena aksi sadis tersebut, korban mengalami luka parah di sejumlah bagian tubuh. Keterangan pihak berwajib menyebut bahwa wanita ini memiliki total 5 luka tusuk dan sejumlah sayatan di tangannya.
Celana korban yang sebelumnya berwarna putih dengan motif gambar Doraemon kini penuh darah yang terus mengalir akibat aksi penusukan tersebut.
Keterangan cuitan @Heraloebss menyebut bahwa kini pelaku penusukan wanita di Bogor yang adalah mantan suaminya ini kini sudah diamankan oleh pihak Polsek Caringin.
Sayangnya, masih belum diungkap dengan pasti mengenai alasan aksi sadis ini dilakukan oleh mantan suami tersebut. Kini wanita yang menjadi korban penusukan tersebut sudah mendapat perawatan intensif di rumah sakit terdekat.
Baca Juga: Subhanallah! Mushola Ini Tak Tersentuh Api Sedikitpun Saat Kebakaran Pasar Leuwiliang Bogor
Berita Terkait
-
Heboh! Mahasiswi UIKA Bogor Diduga Alami Pelecehan Seksual Oleh Dosen
-
Aksi Emak-emak Belanja saat Kebakaran Pasar Leuwiliang Melanda, Kelewat Santuy!
-
DPRD Kota Bogor Setujui Rancangan APBD-Perubahan 2023, Minta Pemkot Bogor Tingkatkan Pendapatan
-
Ada Kabar Baik Nih, Bupati Bogor Resmi Fasilitasi RT/RW dengan BPJS Ketenagakerjaan
-
Ternyata di Bogor Ada Pabrik Tempe Terbesar di Dunia
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Kantor Desa Digembok Warga! Protes Keras Janji Palsu Kepala Desa Bojong Kulur
-
Warga Bogor Siap-siap! Mulai Pukul 6 Pagi, Jalan Utama Cibinong Bakal Berubah Jadi Arena Olahraga
-
7 Fakta Mengejutkan Kasus Anak Pejabat di Angkringan Cileungsi, Sekdes dan Tokoh Pemuda Pasang Badan
-
Anak Anggota DPRD Bogor Dianiaya Warga? Sekdes Mekarsari: Itu Fitnah!
-
Anak Anggota DPRD Terlibat Kericuhan di Angkringan Cileungsi, Warga: Keresahan Sudah Lama