SuaraBogor.id - Dihadapan pendukungnya di Depok, Jawa Barat, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar mangatakan Indonesia milik Rakyat, bukan hanya milik satu atau dua keluarga.
Sentilan itu diduga ditujukan oleh Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin kepada keluarga Jokowi, lantaran sang anak Gibran Rakabuming Raka menjadi cawapres Prabowo.
Menurut capres yang diusung koalisi perubahan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar menegaskan jangan adalagi nepotisme dan kolusi di Republik Indonesia, karena Indonesia milik rakyat dan bukan hanya milik satu atau dua keluarga saja.
"Ingin tidak nepotisme hidup di negeri lagi, mau tidak hangky pangky hidup di negeri ini lagi, mau tidak hidup di era nepotisme kolusi seperti dulu?" tanya Anies, dikutip Suarabogor.id di lokasi acara, Sabtu, (28/10/2023).
Baca Juga: Jokowi Bermanuver, Pengamat Bongkar Penyebab PDIP Tak Kunjung Pecat Ayah Gibran
Menurut Anies, pasangan Amin bergerak bukan hanya untuk perubahan keluarga, tapi ingin mengembalikan kewarasan bernegara.
"Mengembalikan etika dalam bernegara, Negara ini adalah milik seluruh rakyat Indonesia, bukan satu dua keluarga, kita bekerja mengembalikan itu semua," tukas Anies.
Anies pun mengingatkan bahwa para pendiri Republik Indonesia yang semuanya terdidik, tapi mereka mendirikan republik ini bukan untik keluarganya, tapi untuk seluruh rakyat Indonesia.
"Setuju ikut mengembalikan, karena itunlah ajak tetangga, saudara dan keluarga," ucap Anies.
Hal tersebut dilakukan untuk menyindir putusan MK terbaru terkait batas usia capres dan cawapres dalam sidang uji materi Pasal 169 huruf q UU Nomor Tahun 2017 tentang Pemilu. Dimana diketahui pemohon uji materi adalah alumni Universitas Surakarta Almas Tsaqibbirru.
Baca Juga: Bahlil Lahadalia Ngaku Salah Soal Penundaan Pemilu, Jadi Tameng Pak Lurah?
Putusan itu menjadi sorotan masyarakat karena seolah memberi karpet merah bagi Wali Kota Solo Gibran Rakabuming untuk ikut kontestasi pilpres 2024 meski usianya masih 40 tahun.
Berita Terkait
-
Nadin Amizah Berani Sentil Rencana Prabowo Evakuasi Warga Gaza
-
Tangani Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Suami Jessica Mila Dituding Cari Panggung
-
Legislator PDIP 'Warning' Prabowo soal Evakuasi Warga Gaza, Singgung Negosiasi Turun Tarif Trump
-
Menteri Prabowo Masih Anggap Jokowi Sebagai Bos, PKS Wanti-wanti: Tak Boleh Ada Matahari Kembar
-
Sudah Ditemui Prabowo, Mardani PKS Puji Sikap Megawati dan PDIP Tetap Pilih di Luar Pemerintahan
Tag
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Terkini
-
Kabar Pahit Untuk Warga Bogor Barat: Jalan Alternatif Impian Masih Jauh Panggang dari Api!
-
Ketua DPRD Bogor Tunggu Hasil Pemeriksaan Tim Saber Pungli Soal THR dan Pemotongan Kompensasi Sopir
-
Pendopo Bupati Bogor Kini Jadi Rumah Rakyat, Bisa Dipakai Pesta Nikah Gratis
-
Wabah Chikungunya Merebak di Cianjur, Puluhan Warga Tumbang!
-
Dampak Gempa Bogor Semalam, Plafon Ambruk Hingga Dinding Retak di Belasan Rumah Warga