SuaraBogor.id - SuaraBogor.id- Proyek Pasar Jambu Dua, Kota Bogor, Jawa Barat atau Jabar ambruk pada Sabtu (18/11/2023) kemarin sore. Insiden tersebut terjadi saat hujan lebat disertai angin kencang mengguyur Kota Bogor.
Bangunan Pasar Jambu Dua yang kabarnya baru dipasang itu tiba-tiba ambruk. Bagian yangambruk yakni pada pinggir bangunan lantai 2.
Direktur PT Bogor Artha Makmur, MH Ages mengungkapkan, berdasarkan informasi yang diperoleh, hebel yang ambruk diterjang hujan dan angin kencang itu terjadi karena baru dipasang.
Kata dia, pemasangan habel itu baru dilakukan satu jam sebelum hujan dan angin kencang melanda wilayah sekitar.
“Itu kejadiannya sekitar Pukul 15.35 WIB, turun hujan disertai angin kencang. Jadi hebel yang dipasang belum kering langsung tetimpa hujan sehingga ambruk,” kata MH Ages, Minggu (19/11/2023).
Agnes mengungkapkan, bagian atap proyek Pasar Jambu Dua Bogor itu atapnya belum dipasang. Karenanya, ia menyarankan untuk tidak memasang hebel pinggir dahulu.
Menurutnya, para pekerja kemungkinan mengira tidak akan turun hujan lebat serta angin kencang di lokasi sekitar.
“Iya, harusnya jangan di pasang dulu, mungkin tadi yang kerja mengira tidak akan turun hujan makanya dipasang. Lalu baru juga setengah atau sekitar satu jam teranyata turun hujan deras sekali,” jelasnya.
Meski demikian, Ages memastikan ambruknya hebel itu tidak menimbulkan masalah di lapangan sebab langsung ditangani dan sekitar 20 menit sudah selesai.
Baca Juga: Diterjang Hujan Lebat dan Angin Kencang, Atap Stadion Merpati Ambruk
“Sekitar 20 menit langsung steril tidak ada kerugian. Hanya ada mobil pick up yang tertimpa tapi tidak rusak parah dan kacanya pun tidak pecah dan kami bertanggung jawab atas kerusakannya,” ujar Ages.
Lebih lanjut, Agnes menyebut bencana akibat hujan tersebut tidak hanya terjadi di wilayah Pasar Jambu Dua saja. Namun, juga terjadi di wilayah pemukiman di wilayah Bogor lainnya.
“Iya, di Cimahpar pun terjadi hujan angin kencang,” tandasnya.
Berita Terkait
-
Waspada Angin Kencang, 51 Rumah Hingga Sekolah di Cilincing Sudah Porak-Poranda
-
Baru Tiba dari Luar Negeri, Prabowo Langsung Kumpulkan Menteri di Hambalang
-
Angin Kencang Terjang Kupang, 25 Rumah Warga Rusak dan Timbulkan Korban Luka
-
Kisah Desa Cibatok 1 Turunkan Stunting hingga 2,46%, Ibu Kurang Energi Bisa Lahirkan Bayi Normal
-
Apa Penyebab Angin Kencang di Sejumlah Daerah Hari Ini?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Fatayat NU Siap Jadi Motor Ekonomi Perempuan di Pelosok Bogor
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 111 Kurikulum Merdeka
-
Wajah Baru Transportasi Bogor: Angkot Tua Bakal Dihapus, Skema Ganti Kendaraan Diperketat
-
Lautan Manusia di Pakansari: UAS dan Bupati Rudy Susmanto Ketuk Pintu Langit untuk Bogor
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 121 Kurikulum Merdeka