SuaraBogor.id - Polsek Cisarua melakukan pemeriksaan kepada pemilik kios jamu akibat adanya ledakan disebabkan oleh kebocoran tabung gas 3 kilogram, Senin (27/11/2023) kemarin.
Kapolsek Cisarua, AKP Eddy Santosa menyatakan bahwa pihaknya sedang melakukan pemeriksaan terhadap pemilik kios jamu, Roly Yusnami.
Informasi yang didapat, pemilik kios biasanya menutup kiosnya sekitar pukul 12 malam dan meninggalkan tabung gas 3 kilogram di dalam kios.
“Berdasarkan hasil pemeriksaan pemilik, dia biasanya meninggalkan tabung gas di kios. Tim kami telah mendeteksi adanya bau gas,” ujarnya, kepada wartawan.
Baca Juga: Ada Ledakan di Pasar Cisarua Puncak Bogor, Bangunan Hancur dan Puing-puing Berserakan
Sebelumnya diberitakan, warga Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor digemparkan dengan adanya sebuah ledakan mengguncang bangunan di Pasar Cisarua Puncak.
Peristiwa ledakan di Pasar Cisarua Puncak Bogor tersebut terjadi pada Senin pagi (27/11/2023).
Penyebab ledakan tersebut dikarenakan adanya sebuah gas bocor hingga meledak dan menghancurkan sebuah bangunan di Pasar Cisarua, Puncak Bogor.
Sebuah bangunan menjadi korban utama. Bangunan itu kini hancur, dengan puing-puing berserakan dan material bangunan yang meluber ke jalan raya.
Kejadian ini meninggalkan pemandangan yang memprihatinkan, menciptakan suasana kacau di area tersebut.
Baca Juga: Mahasiswa Asal Bogor Tewas Tertabrak di Puncak, Pengemudi Mobil Kabur
Mengutip dari Bogordaily -jaringan Suara.com, tak hanya bangunan yang mengalami nasib tragis, tapi dagangan yang dijajakan juga menjadi korban.
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
5 HP POCO Murah Terbaik 2025: Spek Dewa, Kualitas Kamera Jangan Tanya
-
Harga Emas Antam Suram Hari Ini, Turun Menjadi Rp 1.871.000/Gram
-
Banyak Tak Ikut Demo, Pengemudi Ojol: Bukannya Nggak Solider, Istri Anak Mau Makan Apa
-
Ada Demo Besar Ojol, Gojek Pastikan Aplikasi Beroperasi Normal
-
Segera Ambil Link DANA Kaget, Tambahan Uang Belanja dan Bayar Langganan
Terkini
-
Hari Kebangkitan Nasional, Ini Cara BRI Jadi Lokomotif Kebangkitan Ekonomi Rakyat di Era Modern
-
Klaim 5 Link DANA Kaget Selasa 20 Mei 2025, Dijamin Cuan Bagi yang Tercepat!
-
Ada Kejutan Saldo Gratis di Link DANA Kaget Hari Ini
-
Penyebab Sungai di Bogor Berubah Warna Akhirnya Terungkap
-
Pilot Project Program Pemberdayaan Sosial Hingga Rehabilitasi Kecanduan Judol