SuaraBogor.id - Potongan video 41 detik memperlihatkan Bupati Bogor, Iwan Setiawan tidak salami Dandim 0621 Kabupaten Bogor, Letkol Kav. Gan Gan Rusgandara dan salah seorang anggota TNI.
Dalam video yang diterima, terlihat Iwan Setiawan bersamaan dengan Kapolres Bogor, kemudian ke Kabid Lalin Dishub, dilanjutkan ke Kadishub Kabupaten Bogor.
Kemudian, Letkol Kav. Gan Gan memberikan hormat kepada Iwan Setiawan, namun Iwan melanjutkan salaman dengan Camat Parungpanjang, Icang.
Gan Gan yang berada persis di sampingnya dilewati salam oleh Iwan Setiawan meski sudah hormat kepadanya.
Baca Juga: Ustaz Rahmat dan Istri Meninggal Tertimbun Longsor, Bupati Bogor Langsung Ambil Langkah Ini
Usai bersalaman dengan Camat Parungpanjang, tangan Iwan melewati dua tangan TNI sekaligus dan langsung bersalaman dengan Warga.
Salah satu anggota TNI lainnya bahkan hormat sembari menunduk dan menempelkan tangannya ke pergelangan tangan Iwan untuk bersalaman, namun Iwan tetap melanjutkan salaman dengan Warga terlebih dahulu.
Bupati Bogor, Iwan Setiawan memberikan pembelaan terkait video tersebut. Dia mengaku tidak ada unsur ketidaksukaan kepada TNI.
Ia bahkan bingung kenapa video tersebut bisa ramai di jagat media sosial.
"Ga ada ittu, saya bingung, saya berangkat bareng (dengan Gan Gan), pulang bareng," kata Iwan, Rabu (29/11/2023).
Baca Juga: Detik-detik Ustaz dan Istrinya Meninggal Dunia Saat Tertidur Pulas di Bogor
Ia menduga ada orang yang tidak suka kekompakan antara Bupati Bogor dengan unsur TNI. Sehingga video saat berkunjung ke Kecamatan Klapanunggal pekan lalu itu kembali dibuat ramai.
"Mungkin ada orang yang tidak suka kita kompak lah. Saya tau orangnya," tutup dia.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Berita Terkait
-
Ditanya Soal CASN Diundur, Jawaban Nyeleneh Gibran Bikin Geleng-Geleng, Publik: Rp 73 Triliun dapatnya Cuma Gini
-
Dibongkar Panglima Agus Subiyanto, Bos Bulog Novi Helmy Prasetya Bakal Mundur dari TNI
-
Dandim Terlalu Tua? Panglima TNI Usul Percepatan Kenaikan Pangkat, Ini Skema Barunya!
-
Baim Wong Lulusan Mana? Dikritik usai Posting Video Anak Nangis Ketemu Paula Verhoeven
-
Onty Iya Buka Suara, Klarifikasi Ucapan Arra Bocah Viral di TikTok yang Sering Mencarikannya Jodoh
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
Terkini
-
Konsisten Jaga Kinerja dan Dukung UMKM, BRI Sabet 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru