Scroll untuk membaca artikel
Hairul Alwan
Jum'at, 08 Desember 2023 | 08:30 WIB
Ilustrasi gempa bumi (Shutterstock).

SuaraBogor.id - Gempa bumi mengguncang wilayah Barat Daya, Kota Bogor, Provinsi Jawa Barat (Jabar), Jumat (8/12/2023).

Informasi gempa bogor diketahui melalui X (Dulu twitter) Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), @infoBMKG.

Dalam cuitannya, BMKG menginformasikan gempa berkekuatan Magnitudo 4,0 itu terjadi pada Jumat (8/12/2023) sekira pukul 02.00 WIB.

"lokasi gempa 6.74 LS (Lingkar Selatan), 106.61 BT (Bujur Timur)," tulis cuitan @infoBMKG.

"(Lokasi gempa) 26 km BaratDaya KOTA BOGOR, JABAR. Gempa terjadi di kedalaman 10 KM," ungkap cuitan tersebut.

Load More