SuaraBogor.id - Bogor dikenal dengan wilayah yang mempunyai wisata alam paling banyak di Jawa Barat. Tentunya, di awal tahun ini banyak wisata baru dan populer wajib dikunjungi wisatawan.
Tentu saat ini banyak wisata baru di Bogor yang belum terjamah oleh wisatawan di Jabodetabek.
Destinasi wisata terbaru dan memukau, baik seperti lahan hijau, curug atau air terjun, dan kebun yang menjadi surga pecinta alam.
Destinasi wisata Bogor terbaru di bawah ini menjadi rekomendasi wisatawan di awal tahun 2024 yang dikutip dari berbagai sumber.
Baca Juga: Rekomendasi Tontonan Kembang Api Hingga Tempat Merayakan Tahun Baru di Bogor, Pasti Seru Banget
Tempat wisata yang tergolong baru satu ini cocok disebut sebagai tempat wisata paling lengkap karena terdapat villa, tempat glamping, spot instagrammable, kolam, hingga pemandangan hijau.
Chevilly Resort Puncak ini berlokasi di Jalan Raya Veteran III Banjarsari, Ciawi, Kabupaten Bogor.
The Farm Pancawati Bogor Jl. Tapos Lbc, Pancawati, Kecamatan Caringin, Kabupaten Bogor dan buka mulai jam 08.00 hingga 17.00 WIB.
Baca Juga: 5 Surga Tersembunyi di Bogor, Ada Pemandangan Indah Seperti di Eropa
Untuk lokasi wisata ini sebenarnya tidak seluas Chevilly Resort Puncak, dan tergolong sebagai tempat wisata paling lengkap karena ada waterpark, playground, hingga tempat instagrammable.
The Jungle Waterpark di Jl. Bogor Nirwana Boulvard (BNR) Dreded Pahlawan, Bogor Selatan dan sebenarnya telah buka semenjak sebelum pandemi.
Namun, pesona dan wahana yang ditawarkan masih ada yang terbaru. Beberapa wahana yang ada adalah krakatau water pool dan the jungle wave.
4. Jungle Land Sentul
Wahana permainan baru di Jungle Land sentul yakni ada taman sakura, rumah kaca, hingga kart yang super seru dan bisa dinikmati semua kalangan.
Jungle Land Sentul berada di kawasan Sentul Nirwana, Jl. Jungle Land No 1, Karang Tengah, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Berita Terkait
-
Datangi The Nice Funtastic Park, Wisata Alam sekaligus Edukatif di Cianjur
-
Sejuknya Wisata Gunung Pancar, Opsi Tempat Camping Singkat di Akhir Pekan
-
2,5 Juta Wisatawan Kunjungi Puncak Setiap Tahun, Bachril Bakri Yakin Bisa Lebih
-
Gak Perlu Kena Macet Puncak, Ini 5 Tempat Wisata Alam di Bogor untuk Long Weekend
-
Bukit Campuhan, Objek Wisata Alam di Ubud Bali dengan Panorama Tiada Dua
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
Terkini
-
Pemkab Bogor Luncurkan Sistem "Si Aktif Bogor" untuk Tingkatkan Pemberdayaan Perempuan
-
Diduga Ketahuan Selingkuh, Candra Kusuma Langsung Datang ke Istri Pertama di Surabaya
-
Mau Ikut BRI Fellowship Journalism 2025 yang Didukung Penuh Dewan Pers? Cek Syaratnya!
-
BRI Fokus pada Keamanan Data Nasabah, Salah Satunya dengan Operasikan Security Operation Center
-
Pesta Rakyat ala Dedie-Jenal, Warga Bogor Banjiri Lapangan Mulyaharja