SuaraBogor.id - Uji coba angkot listrik di Kota Bogor, Jawa Barat mulai beroperasi dengan jurusan Cidangiang-Suryakencana, dalam waktu tiga bulan ke depan.
Hal itu nampaknya Satlantas Polresta Bogor Kota. Pihak kepolisan akan melakukan pemantauan kaitan performa kendaraan hingga sopir.
Kasatlantas Polresta Bogor Kota Kompol Galih Apria mengatakan, pihaknya juga berkoordinasi dengan Pemerintah Kota (Pemkot) terkait jam operasional dan mobilisasinya.
“Uji coba ini kami awasi penuh. Kami juga berkoordinasi apakah selama tiga bulan ini waktunya berapa jam dan sebagainya. Ini kami masih diskusikan,” kata Galih.
Baca Juga: Angkot Listrik Mengaspal di Bogor, Siap Melayani Warga dengan 30 Titik Pemberhentian Ini
Galih menyebut, pengawasan dilakukan dari sisi performa sopir angkot. Mulai dari kelayakan sopir, hingga administrasinya.
Selain itu, Galih mengatakan, pihaknya juga mengawasi performa kendaraan dari lima unit angkot listrik yang diuji coba ini. Apakah sudah sesuai dengan standar keamanan berkendara.
“Kemudian sisi informasinya. Sehingga masyarakat tidak bingung jam berapa naik angkot itu dan ke mana saja. Ini nanti pasca ini akan diskusi,” ucapnya.
Di samping itu, Galih mengimbau agar plat nomor kendaraan ini dilakukan mutasi dari plat hitam ke plat kuning.
“Silakan segera untuk melaksanakan untuk proses mutasi ke Bogor Kota. Kita lihat ke depannya pasti (dipasang) plat umum atau kuning yang biasa digunakan untuk angkot lain,” ujarnya.
Baca Juga: Jadwal Imsak 5 April 2024 Untuk Wilayah Bogor dan Depok
Ketika ditanya apakah Satlantas akan melakukan penilangan terhadap angkot listrik, Galih mengaku tetap melakukan pengawasan dan kontrol sepenuhnya.
Berita Terkait
-
Pahami Skema Delay System saat Arus Balik Lebaran 2025
-
Pengamat: Perluasan Layanan Transjabodetabek Membantu Mengurangi Kendaraan Pribadi ke Kota Jakarta
-
Kronologi Kades Klapanunggal Minta Jatah Rp165 juta ke Perusahaan Berkedok THR
-
Escape to Bogor: 7 Tempat Wisata Sejuk untuk Refreshing Saat Libur Lebaran
-
Kampas Rem Baru Justru Tidak Pakem, Mungkin Ini Faktor Penyebabnya...
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Sejarah Bogor dalam Lensa! Pameran Foto PFI Bogor Meriahkan Open House Bupati
-
Geram ke Kades Klapanuggal, Dedi Mulyadi: Kepala Desa Peminta THR Lebih Parah dari Preman
-
Wali Kota Bogor dan Ribuan Warga Gelar Shalat Idul Fitri di Kebun Raya Bogor
-
Merakyat! Bupati Bogor Gelar Salat Id dan Perjamuan Rakyat di Lapangan Tegar Beriman
-
Ketua DPRD Kabupaten Bogor Sastra Winara Sambut Idul Fitri 1446 H dengan Pesan Kebersamaan