SuaraBogor.id - Masih ingat dengan seorang pengemis viral yang suka mengamuk sempat meresahkan warga Sukabumi dan Cianjur, kini perempuan tersebut kembali berulah di wilayah Bogor, Jawa Barat.
Pengemis wanita viral suka mengamuk itu meresahkan warga Lawanggintung, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Minggu, 28 April 2024.
Awalnya, emak-emak ini awalnya terpantau berada di salah satu perumahan di Kota Bogor. Aksinya bahkan langsung viral usai warga memvideokan dan mengunggahnya di media sosial.
Emak-emak itu tampak mengenakan pakaian motif bunga-bunga dengan kerudung berwarna krem.
Baca Juga: Polisi Tangkap Admin Judi Online Kamboja, Dioperasikan Suami Istri di Citeureup Bogor
Ketua RW 03 Lawanggintung, Fani mengatakan, awalnya emak-emak yang viral karena mengemis sambil mengumpat datang dari arah Kopasgat RW 04.
"(Tapi) sekarang ada ke bawah," kata Fani, dikutip Suarabogor.id.
Menurut Fani, keberadaan emak-emak tersebut sangat meresahkan. Sebab, jika warga tidak mengikuti permintaannya langsung marah-marah.
"Kan warganya jadi resah," ujar dia.
Saat ini, emak-emak yang viral mengemis sambil mengumpat telah pergi ke arah Tajur, Kota Bogor dengan diikuti oleh salah seorang anggota Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bogor.
Baca Juga: Tak Berpotensi Tsunami, Badan Geologi Paparkan Analisis Gempa Garut
Diketahui, pengemis viral yang suka mengamuk itu sebelumnya diketahui ada di Sukabumi, dan Cianjur.
Berita Terkait
-
Viral Wanita Lapor Polisi Usai Kehilangan iPhone, Respons Petugas Banjir Pujian
-
Lagi Hits! 5 Tempat Bukber di Tangsel dengan Suasana Instagramable
-
Cara Perempuan Mengatasi Tantangan Pola Makan Seimbang Selama Berpuasa
-
Tanah Bergerak Guncang Bandung, 20 Rumah Rusak
-
Siapa Harjanto Halim? Bos Marimas Viral Gelar Sayembara Kaos Berhadiah Rp30 Juta
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
Terkini
-
Wakil Ketua DPRD Bogor Agus Salim Bagikan Takjil di Cibinong
-
Sindir Pejabat, Dedi Mulyadi: Bongkar Bangunan Ilegal, Jangan Cuma Pasang Plang di Hutan Lindung
-
Konsisten Jaga Kinerja dan Dukung UMKM, BRI Sabet 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor