SuaraBogor.id - Pj Bupati Bogor, Bachril Bakri melakukan peninjauan progres pembangunan pos pengamanan gabungan di Desa Bojongkoneng, Kecamatan Babakanmadang, Kabupaten Bogor.
Bachril Bakri menyebut, penijauan itu dilaksanakan dalam rangka memastikan kewajiban Pemerintah Kabupaten Bogor untuk menyediakan sarana keamanan untuk Presiden Prabowo Subianto yang rumahnya di Hambalang, Bojongkoneng.
"Kita melakukan evaluasi pelaksanaan pembangunan Posko Gabungan dan penyediaan sarana pendukung ditempat tinggal Presiden kita. Jadi ini adalah kewajiban Pemda untuk menyediakan sarana prasarana ini sesuai disepakati bersama ini adalah anggaran APBD," jelas dia, Selasa 29 Oktober 2024.
Ia menyebut, progres pembangunan pos pengamanan gabungan itu sudah mencapai 71 persen dan ditargetkan bisa selesai di dua pekan mendatang.
Baca Juga: Pendekatan Mirip COVID-19, Pemkab Bogor Percepat Eliminasi TBC
"Saat ini proses sudah mencapai 71 persen pembangunan sedang berjalan untuk menyelesaikannya target dua minggu bisa selesai dan bisa dipakai," jelas dia.
Pos tersebut dibangun tidak hanya untuk para petugas gabungan yang mengamankan Presiden Prabowo Subianto saat pulang maupun pergi dari kediamannya. Tapi juga ada ruangan khusus untuk para petinggi.
"Jadi di sini ada dua ruang satu ruang VVIP bisa diisi oleh Menteri sehingga Pangdam, atau Kapolda kedua ada ruangan untuk pasukan yang mengantarkan Bapak Presiden. Saat ini sudah ada 90 orang pasukan yang tidur disini," tutup dia.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Baca Juga: Debat Seru Bayu-Kang Mus dan Rudy Susmanto Soal Stunting, Jawaban Jaro Ade Bikin Salah Fokus
Berita Terkait
-
Komisi V DPR 'Curhat' ke Presiden Prabowo Soal Infrastruktur, Begini Tanggapannya
-
Ibis Styles Bogor Raya Suguhkan Liburan Keluarga Stylish dan Seru: Akses Mudah, Desain Menawan
-
Ketika Isu Ijazah Palsu Jokowi Makin Menggema
-
Rusia Ancam Inggris dan Sekutunya Atas Keterlibatan dengan Perang Ukraina: Kami Akan Membunuh Mereka
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga
-
Pesan Menohok Bupati Bogor untuk 3.676 ASN dan PPPK Baru: Jaga Marwah, Haramkan KKN!