SuaraBogor.id - Cara mengecek hasil UTBK SNBT 2025 menjadi banyak dicari di google.
Para peserta membutuhkan cara ini untuk dapat mengakses laman resmi SNPMB atau link mirror dari PTN untuk cek hasil kelulusan mereka.
Bagi peserta yang dinyatakan lulus dan diterima perguruan tinggi negeri (PTN) pilihannya, terdapat beberapa hal yang perlu dilakukan agar siap dan resmi menjadi mahasiswa yang memasuki dunia perkuliahan.
Inilah 5 hal penting ang perlu para peserta lakukan setelah dinyatakan lulus UTBK SNBT 2025.
1. Mencari informasi aturan penerimaan mahasiswa baru di perguruan tinggi yang diterima
Setiap perguruan tinggi negeri (PTN) bisa memiliki aturan berbeda dalam proses administrasi penerimaan mahasiswa baru.
Setelah dinyatakan lulus UTBK SNBT, langkah pertama yang wajib dilakukan adalah membaca dengan teliti seluruh peraturan dan tahapan penerimaan di kampus penerimaan.
Para peserta dapat mengecek informasi ini di website resmi universitas, media sosial resmi universitas, fakultas, atau jurusan tempat Anda diterima.
2. Lakukan daftar ulang dan administratif mahasiswa
Baca Juga: Transfer Tepat Waktu, Begini Cara Pakai Fitur Transfer Terjadwal BRImo
Setelah mengetahui aturan dan tahapan penerimaan mahasiswa baru, peserta UTBK SNBT 2025 yang telah berhasil lolos dapat melakukan pendaftaran ulang dan melengkapi administrasi mahasiswa.
Proses daftar ulang melibatkan pengisian data diri dan pengunggahan dokumen pendukung, seperti kartu peserta UTBK, ijazah SMA/sederajat yang sudah dilegalisir, pas foto, bukti pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT), atau surat keterangan lainnya.
Biasanya setiap kampus menetapkan jadwal dan pelaksanaan registrasi administratif secara online maupun offline. Daftar ulang sangat penting diikuti para peserta, karena bisa berakibat pembatalan kelulusan jika terlambat atau tidak melakukannya.
3. Gabung ke grup kumpulan mahasiswa baru di universitas atau jurusan penerimaan
Sebelum memasuki awal kegiatan kampus, sebaiknya Anda sudah mengenal beberapa mahasiswa baru lainnya. Biasanya panitia menyediakan grup khusus untuk perkumpulan mahasiswa baru.
Oleh sebab itu, cari informasi untuk bergabung ke grup perkumpulan mahasiswa baru dari universitas, fakultas, atau jurusan penerimaan Anda. Informasi tersebut biasanya dibagikan melalui media sosial terkait.
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 121 Kurikulum Merdeka
-
3 Spot Wisata Hits di Bogor Timur Buat Healing Tipis-Tipis Akhir Pekan
-
Siapa Bos di Balik 11 Nyawa Gurandil? Kapolda Jabar Beri Sinyal Seret Pemodal ke Meja Hijau
-
Tirta Kahuripan Bogor Kirim Alat Penjernih Air Canggih untuk Korban Bencana di Sumatera
-
UAS Hadir di Bogor Besok, Pemkab Traktir 11.000 Porsi Makan Gratis untuk Jamaah