Dua Pejuang Kemerdekaan Asal Cianjur Selatan, Yang Paling Dicari Pasukan KNIL

Perjuangan rakyat di Cianjur Selatan, hampir terjadi diwilayah Kecamatan Kadupandak, Tanggeng, Sukanagara, Agrabinta, hingga Sindangabarang.

Andi Ahmad S
Selasa, 17 Agustus 2021 | 14:48 WIB
Dua Pejuang Kemerdekaan Asal Cianjur Selatan, Yang Paling Dicari Pasukan KNIL
Ubed (Ubed (73) anak kedua pejuang Muhammad Uci Soleh, saat melihatkan Kartu Tanda Penduduk (KTP) pejuang Alm Muhammda Uci Soleh [Suarabogor.id /Fauzi Noviandi]

Karena pada saat itu keadaanya memang sangat, sebagian warga yang diintimidasi terpaksa harus menjadi mata-mata KNIL dan memberikan sejumlah informasi soal keberadaan para pejuang. Karena telah memberikan informasi pada tentara Belanda, seorang warga lokal itu pun terpaksa di eksekusi para pejuang.

Berkat berjuangannya, kini bangsa Indonesia terutama masyarakat Cianjur khsusnya Cianjur selatan dapat merasakan pengorbanan tenaga, keringat, harta hingga nyawa para pejuang.

Namun Ubed putri kedua pejuang Muhammad Uci Soleh, dan Hindun Tuhfi tidak mengetahui jelas perananan hingga pangkat terkahir para pejuang yang telah memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.

"Saat itu, yang saya ketahui bapak, memiliki atasan tiga orang. Namun yang paling sering disebutnya serta langsung dibawah perintah Kawilarang," ucap Ubed putri pejuang yang sudah sepuh tersebut.

Baca Juga:Lagu Indonesia Raya: Sejarah, Pencipta, Sikap Khusus, Fakta Menarik

Muhammda Uci Soleh tutup usia pada 83 tahun, tepatnya meninggal pada 20 Agustus 2004, sedangkan pejuang Tuhfi Syamsudin meninggal dunia diusia 73 tahun, wafat di Cianjur pada tahun 1995.

Meski perjuangan serta jasanya amat besar, Muhammad Uci Soleh tidak dimakamkan di tamam makam pahlawan seperti para pejuang lainnya, jasadnya hanya dimakamkan dibelakang kediaman putri keduanya. Sedangkan Tuhfi Syamsudin dimakamkan di TPU Sirnalaya, Kecamatan Cianjur, Kabupaten Cianjur.

Kontributor : Fauzi Noviandi

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak